Kim Seon Ho, Aktor Papa Muda, hingga Pemilik Hak Cipta Lagu Terbanyak

Kim Seon Ho dan deretan artikel Korea terhits #WaktunyaKorea

KOMCA alias Korean Music Copyright Association merilis daftar terbaru 100 Most Copyrighted Kpop Idols hingga Oktober 2020. List tersebut merupakan daftar yang dibuat berdasarkan jumlah lagu para idol, mulai dari komposer, arranger, hingga pembuat lirik.

Di antara daftar tersebut, nyatanya ada enam artis SM yang punya hak cipta paling banyak, lho. Nah, buat kamu yang penasaran langsung aja cek berita terpopuler #WaktunyaKorea di bawah ini!

1. Selain Mark, Taeyong juga memiliki hak cipta paling banyak, lho!

Kim Seon Ho, Aktor Papa Muda, hingga Pemilik Hak Cipta Lagu TerbanyakInstagram.com/nct

Leader NCT 127, Taeyong memang terkenal rajin terlibat dalam penulisan lagu sejak album pertama. Sudah menciptakan 37 lagu, Taeyong merupakan salah satu artis SM yang berhasil masuk dalam daftar KOMCA. Penasaran siapa aja artis lainnya? Simak di sini, deh!

2. Si stunning Kim So Hyun yang diharapkan comeback

Kim Seon Ho, Aktor Papa Muda, hingga Pemilik Hak Cipta Lagu TerbanyakInstagram.com/wow_kimsohyun

Sudah berkarier di dunia hiburan selama belasan tahun, Kim So Hyun terkenal dalam berbagai drama yang dia perankan. Nah, dia ini dikabarkan akan segera comeback lewat drama baru, lho. Apakah So Hyun bakalan reunian dengan Ji Soo? Simak di sini, yuk!

3. Ada Ji Soo, ini para artis yang sukses bernaung di KeyEast Entertainment

Kim Seon Ho, Aktor Papa Muda, hingga Pemilik Hak Cipta Lagu TerbanyakBerbagai Sumber

KeyEast terkenal banyak menaungi artis berbakat yang begitu diidolakan. Selain Ji Soo, rupanya agensi yang telah diakuisisi oleh SM Entertainment ini sudah menelurkan banyak bintang. Kim Seo Hyung, Ju Ji Hoon, dan Son Hyun Joo juga termasuk di dalamnya. Penasaran siapa lagi? Berita lengkapnya ada di sini.

Baca Juga: 8 OST Drama Korea 'Do You Like Brahms?' Ini Easy Listening

4. Aktor Korea yang jadi papa muda ini bikin fans melting!

Kim Seon Ho, Aktor Papa Muda, hingga Pemilik Hak Cipta Lagu Terbanyakasianwiki.com

Buat kamu yang doyan nonton Drama Korea pasti sudah gak asing lagi dengan para aktor yang berperan sebagai papa muda. Bikin fans melting, mulai dari Ji Soo sampai So Ji Sub semuanya cocok banget dapet peran ayah. Kamu yang penasaran siapa saja peran ayah paling kece, simak beritanya di sini.

5. Berbagai peran ikonik Kim Seon Ho, penipu hingga polisi

Kim Seon Ho, Aktor Papa Muda, hingga Pemilik Hak Cipta Lagu TerbanyakInstagram.com/tvndrama.official

Munculnya drama baru, Start-Up, membuat nama Kim Seon Ho semakin melambung tinggi. Beradu peran bareng Bae Suzy, Nam Joo Hyuk, dan Kang Han Na, sebelumnya Seon Ho telah banyak membintangi peran ikonik. Pengen tahu peran apa saja yang pernah dimainkannya? Simak di sini, deh!

Itu dia tadi lima berita terpopuler di #WaktunyaKorea by IDN Times. Simak terus semua berita terupdate seputar Korea setiap harinya, ya!

Baca Juga: 9 Aktor yang Bintangi Dua Drama Korea Tahun Ini, Aktingnya Jempolan!

Topik:

  • Stella Azasya
  • Zahrotustianah

Berita Terkini Lainnya