10 Potret Hal Unik yang Orang-Orang Temukan saat Naik Trem

Ada tempat buat bersandar!

Masih banyak yang bingung membedakan trem dan kereta api. Memang sama-sama berjalan di atas rel, tapi trem beroperasi di dalam kota.

Trem memang masih sangat asing di Indonesia, tapi di luar negeri trem cukup terkenal dan beroperasi dengan lancar. Orang-orang di bawah ini suka naik trem dan mereka menemukan hal unik saat naik trem. Gak percaya? Intip langsung, gih!

1. Biasanya trem lewat di tengah kota, eh, ini malah lewat di depan rumah warga, di rerumputan pula

10 Potret Hal Unik yang Orang-Orang Temukan saat Naik Trempotret hal unik yang orang temukan di trem (reddit.com/user/180311-Fresh)

2. Ada senderan untuk orang yang berdiri di trem ini, nyaman kali kayaknya, bah

10 Potret Hal Unik yang Orang-Orang Temukan saat Naik Trempotret hal unik yang orang temukan di trem (reddit.com/user/Salrith)

3. Prioritas untuk duduk di trem ini, apa yang unik menurut kamu?

10 Potret Hal Unik yang Orang-Orang Temukan saat Naik Trempotret hal unik yang orang temukan di trem (reddit.com/user/SnakiestJones)

4. Hal unik yang dilarang di trem ini. Gak boleh lupa bawa uang, gak boleh ngamen, gak boleh naikin kaki ke kursi, sama gak boleh gergaji kursi trem

10 Potret Hal Unik yang Orang-Orang Temukan saat Naik Trempotret hal unik yang orang temukan di trem (reddit.com/user/Fail_Harder)

5. Ada pelayanan di tengah-tengah lorong trem kayak gini di Amsterdam. Apa gak makan tempat?

10 Potret Hal Unik yang Orang-Orang Temukan saat Naik Trempotret hal unik yang orang temukan di trem (reddit.com/user/volcs0)

Baca Juga: 10 Potret Hal Unik saat Menyewa Rental Mobil

6. Beberapa trem di Australia mempunyai tempat untuk menaruh papan seluncur

10 Potret Hal Unik yang Orang-Orang Temukan saat Naik Trempotret hal unik yang orang temukan di trem (reddit.com/user/maydaybitch)

7. Port USB di sebuah trem, jadi gak perlu khawatir ketika baterai HP habis

10 Potret Hal Unik yang Orang-Orang Temukan saat Naik Trempotret hal unik yang orang temukan di trem (reddit.com/user/patate2000)

8. Trem ini memakai masker tanpa kamu sadari. Desainnya lucu banget, ya

10 Potret Hal Unik yang Orang-Orang Temukan saat Naik Trempotret hal unik yang orang temukan di trem (reddit.com/user/javier1zq)

9. Trem ini menggunakan gambar anak-anak sebagai hiasan bagian atas lorongnya

10 Potret Hal Unik yang Orang-Orang Temukan saat Naik Trempotret hal unik yang orang temukan di trem (reddit.com/user/ClassicFlavour)

10. Tempat pemberhentian trem ini punya bekas bayangan orang yang sering duduk di situ. Agak creepy, ya

10 Potret Hal Unik yang Orang-Orang Temukan saat Naik Trempotret hal unik yang orang temukan di trem (reddit.com/user/vappywave)

Walaupun trem masih asing di Indonesia, tapi kamu sudah bisa merasakan beberapa hal unik saat naik trem di atas, kan? Semoga pemberlakuan trem mulai diterapkan secara merata di Indonesia, ya.

Baca Juga: 10 Potret Fitur Laptop Paling Menarik Perhatian, Unik-Unik Banget, nih

Syaifur Rizal Photo Verified Writer Syaifur Rizal

It's about drive it's about power, bacanya jangan sambil nyanyi.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Hella Pristiwa

Berita Terkini Lainnya