15 Foto Bombastis Ini Berhasil Menangkap Keindahan Seni Tari dengan Sempurna
Follow IDN Times untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
"Breathtaking."
Aku nggak pernah jadi penari sih... Tapi aku selalu mengapresiasi jenis tarian apapun karena bentuk yang dihasilkan penari dan cerita yang disampaikan selalu menarik mata dan hatiku.
Aku bisa melihat kerja keras, bentuk tubuh dan hasrat bergelora saat seorang penari menari dengan sepenuh hati.
Nah, salah satu koleksi foto karya seorang fotografer tari dari Rusia, Alexander Yakovlev ini yang paling luar biasa dan membuatku tercengang (baca: terkagum-kagum).
Saat melihat 15 foto ini, kamu pasti setuju bahwa foto ini terlihat hidup dengan elemen dinamis yang berhasil ditangkap oleh Yakovlev.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Editor’s picks
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
Kamu bisa ngecek karya-karya ajaib sang fotografer di sini. Emang sih menari itu membutuhkan banyak kerja keras dan nggak selalu "megah" seperti yang tertangkap di foto-foto di atas. Yang pasti kumpulan gambar ini menunjukkan keindahan tarian dengan pas.