10 Meme Pencerahan atas Pertanyaan Banyak Orang Ini Bikin Pikiran Lega

Sebuah pencerahan tidak hanya didapat dari petuah-petuah bijak atau tutur kata para motivator ternama di luaran sana. Dalam urusan paling sederhana, pencerahan hebat malah bisa dilihat dari sekitar kita.
Bikin pikiran tercerahkan, apalagi sekarang Ramadan, berikut ini beberapa meme pencerahan yang bikin hati tenang. Yuk, bisa, yuk, praktikkan!
1. Pencerahan paling hebat saat buka puasa tentu saja dengan tersedianya gorengan yang gurihnya tak terlukiskan
2. Ingin hidup nyaman, adem, tenteram, dan damai? Gak bisa ditawar-tawar lagi, ibadah adalah pencerahan terbaik yang harus kamu lakukan
3. Apa pun keluhannya, teh manis hangat selalu jadi obat mujarab yang dipakai petugas PMR di sekolah
4. Percayalah, sebagus apa pun angka kembarnya, gak ada toko online yang mau rugi dengan memberikan diskon gila-gilaan
5. Selagi Ramadan, nih, perbanyak baca Al-Qur'an biar selalu ceria karena udah tau arah hidup akan dibawa ke mana
Baca Juga: 10 Meme Mengintai dari Balik Kamar, Mupeng Pengen Gabung
Editor’s picks
6. Gak usah pakai skincare mahal-mahal karena dengan wudu, wajah udah kelihatan kinclong dan bersinar seharian
7. Andalan mak-mak saat pengen bawain bekal buat anaknya sekolah adalah mi goreng telur yang dimasukin dalam wadah
8. Jualan buah-buahan yang gak pada musimnya memang biasanya memberi keuntungan berkali-kali lipat
9. Khusus buat anak muda, nih, segera hentikan kebiasaan buruk dengan memperbanyak amalan dan perbuatan baik
10. Kata-kata andalan mak saat anaknya gak bisa diatur biasanya gak jauh-jauh tentang ingatan saat mengandung
Kalau misalkan kamu punya masalah mengenai hubungan dengan gebetan, bisa tanyakan ke Bobob pencerahan terbaiknya, ya. Stay positif! 😎
Baca Juga: 10 Meme Godain Teman yang Lagi Puasa, Kocaknya Bikin Iman Goyah
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.