8 Meme Anime tentang Pilihan, kok Ngawur Semua?

Hidup itu pilihan. Kata-kata yang terdengar klise, tapi itu benar adanya. Dalam beberapa fase kehidupan, biasanya ada momen yang memaksa kita untuk memilih. Tentu saja keputusan dalam memilih itu kadang berat dan penuh pertimbangan, ya.
Bayangkan hal serius kayak menentukan pilihan malah dijadiin meme anime kocak. Pilihannya ini semua tentang anime, tapi reaksi yang muncul lucu banget. Mau lihat meme-memenya? Intip langsung!
1. Ah, kalau ini udah pasti yang menang sebelah kanan, dong! Gak perlu ditanya lagi ...

2. Kabar baik dan kabar buruknya sama aja ini, mah. BTW, kamu bakal pilih yang mana kalau terpaksa?

3. Hal kayak gini ngapain pakai ditanyain, sih? Udah pasti pilih nomor tigalah!

4. Disuruh milih satu, malah pilih dua-duanya. Anehnya, ada aja teman yang bisa begini

5. Kalau kasusnya kayak gini, udah pasti yang menang gebetan. Teman masa kecil? Gak ada harapan

6. Kalau bisa milih, kamu mau yang mana, nih? Mau yang kawaii atau dewasa?

7. Hei, itu kenapa malah digabung dua-duanya. Gak paham lagi, dah

8. Untung aja disuruh pilih, jadi bisa menghindari yang kiri itu

Kocak banget, ya, kumpulan meme anime tentang pilih salah satu ini. Lagian, pilihannya juga pada gak beres, nih. Ada-ada aja emang!
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.



















