Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

13 Rekomendasi Drakor Pemain Call It Love, Didominasi Genre Romantis!

Poster drakor Call It Love (instagram.com/disneyplushotstarid)

Drakor terbaru Call It Love bercerita tentang dua insan yang menderita trauma akibat perilaku kedua orangtuanya. Sim Woo Jo (Lee Sung Kyung) ayahnya berselingkuh dan lari dengan selingkuhannya. Sementara, Han Dong Jin (Kim Young Kwang) kurang percaya diri karena ibunya hobi berganti-ganti pasangan. Kedua orang ini awalnya bermusuhan, namun akhirnya saling melindungi.

Akting para pemain sangat mumpuni. Beberapa adegan diam bahkan menyimpan banyak makna. Mau tahu drama apa saja yang pernah dibintangi pemain Call It Love? Keep scrolling!

1. Dalam Weightlifting Fairy Kim Bok Jo (2017), Lee Sung Kyung menjadi atlet angkat besi yang naksir Nam Joo Hyuk

Lee Sung Kyung di Weightlifting Fairy Kim Bok Jo (imbc.com)

2. Kim Young Kwang menjadi psikopat yang mencari mangsa lewat aplikasi kencan di Somebody (2022)

Poster drakor Somebody (ent.sbs.co.kr)

3. Lee Sung Kyung beradu peran sebagai dokter dengan Ahn Hyo Seop di Dr. Romantic 2 (2020)

Poster dr. Romantic 2 (sbs.co.kr)

4. Ikut ambil bagian dalam Island (2023), Sung Joon jadi villain lawan Cha Eun Woo dan Kim Nam Gil

default-image.png
Default Image IDN

5. Lee Sung Kyung jadi kepala bagian PR di Star Force Entertainment dalam Sh**ting Stars (2022)

Poster drakor Sh**ting Stars (donga.com)

6. Ahn Hee Yeon jadi penyiar acara sex education di Fanta G-Spot (2022)

Poster drakor Fanta G-Spot (chosun.com)

7. Jadi pemilik kafe di You Are My Spring (2021), Kim Ye Won punya hubungan romantis dengan Kan Hoon

Poster drakor You Are My Spring (mk.co.kr)

8. Sung Joon terlibat cinta segitiga beda status sosial dalam High Society (2015)

Poster drakor High Society (sbs.co.kr)

9. Dalam The Secret Life of My Secretary (2019), Kim Young Kwang jadi direktur yang naksir sekertarisnya

Poster drakor The Secret Life of My Secretary (sbs.co.kr)

10. Lee Sung Kyung, artist musikal yang bisa melihat waktu kematian seseorang di About Time (2018)

poster drakor About Time (dok. MBC/About Time)

11. Di drakor Idol: The Coup (2021), Ahn Hee Yeon jadi anggota girl group Cotton Candy

Poster drakor Idol The Coup (jtbc.co.kr)

12. Kim Ye Won menjadi kakak perempuan yang manipulatif di Welcome to Waikiki 2 (2019)

Poster drakor Welcome to Waikiki 2 (jtbc.co.kr)

13. Beradu peran dengan Choi Kang Hee, Kim Young Kwang jadi orang kaya tapi seenaknya di Hello Me! (2021)

Poster drakor Hello Me! (dok. KBS/Hello Me!)

Drakor yang dibintangi para pemain Call It Love banyak yang bergenre romantis, ya. Namun, ada yang genre misteri juga kok. Drakor mana nih, yang bikin kamu tertarik untuk nonton?

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Anita Hadi Saputri
EditorAnita Hadi Saputri
Follow Us