Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

7 Bukti Kim Nak Su Sosok Pria Patriarki di The Dream Life of Mr. Kim

still cut drama The Dream Life of Mr. Kim
still cut drama The Dream Life of Mr. Kim. (instagram.com/jtbcdrama)
Intinya sih...
  • Nak Su dominan dan mengontrol di rumah, merasa berkuasa
  • Nak Su marah saat Ha Jin ingin kursus lisensi real estate tanpa izin
  • Tidak menghargai pendapat keluarga, memaksa putra melamar di perusahaannya
Disclaimer: This summary was created using Artificial Intelligence (AI)

Berkat ketekunan dan kerja kerasnya, Kim Nak Su (Ryu Seung Ryong) dalam drakor The Dream Life of Mr. Kim berhasil mendapatkan pekerjaan di perusahaan bergengsi yang ada di Seoul. Tak mudah, Kim Nak Su selalu membanggakan hal itu di hadapan istri dan putranya. Kim Nak Su selalu merasa berbangga diri karena bisa membeli apartment di pusat kota Seoul hingga menguliahkan Kim Su Gyeom (Cha Kang Yoon) sang putra.

Namun, karena merasa sudah sangat berjasa untuk keluarganya itu membuat Kim Nak Su menjadi besar kepala. Di rumah, Kim Nak Su selalu merasa jika pendapat dan keputusannya adalah yang terbaik bagi keluarganya. Kim Nak Su enggan mendengarkan pendapat istri dan putranya. Tujuh hal di bawah ini jadi bukti jika Kim Nak Su sosok pria patriarki dalam drakor The Dream Life of Mr. Kim.

1. Dominan dan mengontrol, Nak Su merasa harus selalu memegang kendali dan berkuasa saat berada di rumah

still cut drama The Dream Life of Mr. Kim
still cut drama The Dream Life of Mr. Kim. (instagram.com/jtbcdrama)

2. Saat Ha Jin ingin mengambil kursus lisensi real estate, Nak Su marah karena istrinya itu tak meminta izinnya terlebih dulu

still cut drama The Dream Life of Mr. Kim
still cut drama The Dream Life of Mr. Kim. (instagram.com/jtbcdrama)

3. Nak Su tampak tak nyaman saat tahu jika istrinya, Ha Jin, akan berkarier

still cut drama The Dream Life of Mr. Kim
still cut drama The Dream Life of Mr. Kim. (instagram.com/jtbcdrama)

4. Tak menghargai pendapat anggota keluarga, Nak Su juga memaksa agar putranya melamar di perusahaannya

still cut drama The Dream Life of Mr. Kim
still cut drama The Dream Life of Mr. Kim. (instagram.com/jtbcdrama)

5. Padahal, Su Gyeom tak tertarik untuk bekerja di perusahaan yang sama dengan ayahnya

still cut drama The Dream Life of Mr. Kim
still cut drama The Dream Life of Mr. Kim. (instagram.com/jtbcdrama)

6. Nak Su juga menganggap pekerjaan rumah adalah sepenuhnya tugas Ha Jin

still cut drama Korea The Dream Life of Mr. Kim
still cut drama Korea The Dream Life of Mr. Kim (netflix.com/The Dream Life of Mr. Kim)

7. Saat Ha Jin membeli robot pembersih, Nak Su menganggap hal itu sebagai pemborosan

still cut drama The Dream Life of Mr. Kim
still cut drama The Dream Life of Mr. Kim. (instagram.com/jtbcdrama)

Tujuh ciri di atas membuktikan jika Kim Nak Su adalah sosok pria patriarki dalam drakor The Dream Life of Mr. Kim. Karena sikap Kim Nak Su yang patriarki, Kim Su Gyeom sang putra merasa tertekan. Selama dua puluh tahun hidup Kim Su Gyeom, anak laki-laki itu harus selalu menuruti perkataan ayahnya. Kim Su Gyeom juga harus melihat bagaimana Kim Nak Su, ayahnya itu kerap kali merasa superior dan merendahkan ibunya. Jangan ditiru ya!

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Inaf Mei
EditorInaf Mei
Follow Us

Latest in Korea

See More

3 Drakor Rilisan SBS tentang Hubungan Kontrak, Ada Would You Marry Me?

01 Nov 2025, 21:59 WIBKorea