Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

7 Fakta Hubungan Me Ri-Woo Joo Would You Merry Me, Teman Masa Kecil?

Still cut drama Would You Merry Me
Still cut drama Would You Merry Me (dok.SBS Drama/Would You Merry Me)
Intinya sih...
  • Pertemuan pertama Kim Woo Joo dan Yoo Me Ri diwarnai kesalahpahaman yang membuat mereka semakin dekat
  • Me Ri berhasil memenangkan undian hunian rumah mewah, lalu meminta Woo Joo untuk menjalani pernikahan kontrak
  • Woo Joo membantu Me Ri mendapatkan rumah mewah sebelum rencananya dijual, sementara keduanya masih mencari keberadaan satu sama lain
Disclaimer: This summary was created using Artificial Intelligence (AI)

Momen pertemuan Yoo Me Ri (Jung So Min) dan Kim Woo Joo (Choi Woo Shik) diwarnai kesalahpahaman di drama Would You Merry Me. Meski begitu, jauh sebelum kesalahpahaman itu terjadi, ternyata mereka berdua pernah bertemu saat masih kecil.

Menariknya, diam-diam Kim Woo Joo mencari keberadaan teman masa kecilnya yang hilang kontak beberapa tahun silam. Ternyata teman masa kecil, berikut fakta hubungan Yoo Me Ri dan Kim Woo Joo di drama Would You Merry Me.

1. Pertemuan pertama Kim Woo Joo dan Yoo Me Ri diwarnai kesalahpahaman yang justru membuat mereka berdua semakin dekat

Still cut drama Would You Merry Me
Still cut drama Would You Merry Me (dok.SBS Drama/Would You Merry Me)

2. Sempat terpuruk karena diselingkuhi dan ditipu, siapa sangka ternyata Me Ri berhasil memenangkan undian hunian rumah mewah

Still cut drama Would You Merry Me
Still cut drama Would You Merry Me (dok.SBS Drama/Would You Merry Me)

3. Karena syarat menghuni rumah tersebut harus memiliki suami, akhirnya Me Ri meminta Woo Joo untuk menjalani pernikahan kontrak

Still cut drama Would You Merry Me
Still cut drama Would You Merry Me (dok.SBS Drama/Would You Merry Me)

4. Setelah dibujuk berulang kali, Woo Joo pun memutuskan untuk membantu Me Ri mendapatkan rumah mewah sebelum rencananya akan segera dijual

Still cut drama Would You Merry Me
Still cut drama Would You Merry Me (dok.SBS Drama/Would You Merry Me)

5. Sialnya, kebohongan tersebut berujung semakin rumit. Sebab, beberapa orang terdekat mulai mencurigai status pernikahan Me Ri dan Woo Joo

Still cut drama Would You Merry Me
Still cut drama Would You Merry Me (dok.SBS Drama/Would You Merry Me)

6. Fakta lain terungkap, kalau Me Ri pernah menghibur Woo Joo di rumah sakit yang pada saat itu selamat dari kecelakaan mobil

Still cut drama Would You Merry Me
Still cut drama Would You Merry Me (dok.SBS Drama/Would You Merry Me)

7. Hingga dewasa, Woo Joo diam-diam masih mencari keberadaan Me Ri yang namanya tidak diketahui. Apakah mereka berdua akan menyadarinya?

Still cut drama Would You Merry Me
Still cut drama Would You Merry Me (dok.SBS Drama/Would You Merry Me)

Siapa sangka, ternyata hubungan Yoo Me Ri dan Kim Woo Joo diawali sejak mereka berdua masih kecil. Pada saat itu, Yoo Me Ri memberikan gantungan boneka kepada Kim Woo Joo yang baru saja kehilangan orangtuanya karena kecelakaan mobil.

Menariknya, baik Woo Joo maupun Me Ri belum menyadari hal tersebut. Di episode terbaru Would You Merry Me nanti, kira-kira siapa, ya yang menyadari lebih dulu kalau mereka berdua ternyata pernah bertemu sewaktu kecil?

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Inaf Mei
EditorInaf Mei
Follow Us

Latest in Korea

See More

7 Pertanyaan Tidak Terjawab di Ending Film Good News

22 Okt 2025, 22:19 WIBKorea