Drama Strong Girl Nam Soon semakin mendapatkan popularitas yang besar dalam setiap penayangannya. Bahkan, drama ini kembali ke rating nasional rata-rata sebesar 8,1 persen untuk episode terbarunya. Kesuksesan drama ini tak terlepas dari plot yang menarik dan tak terduga dari setiap episode.
Berikut beberapa plot twist yang membuat drama ini semakin menarik di episode 5-6. Mana yang paling susah ditebak, nih?