Kim Young Kwang salah satu aktor populer Korea Selatan kelahiran 1987. Ia memulai karier aktingnya sejak 2008 lewat peran kecil di drama Worlds Within (2008).
Berkarier selama 14 tahun, Kim Young Kwang telah membintangi banyak judul drama maupun film Korea. Ia pun kerap beradu akting dengan banyak aktor populer Korea.
Chemistry-nya begitu nyata, berikut beberapa aktor yang jadi lawan main Kim Young Kwang di drama maupun film Korea. Siapa favoritmu?