Daftar Soundtrack Drama Korea Gyeongseong Creature

Ada yang dibawakan oleh Suho EXO

Intinya Sih...

  • Drama Gyeongseong Creature Part 2 dirilis di Netflix pada Jumat (5/1/2024).
  • Soundtrack Gyeongseong Creature termasuk lagu "Forever" oleh Suho EXO dan "Time" oleh Baek A.
  • Drama ini mengusung konflik horor supernatural di era 1945, dengan Han So Hee dan Park Seo Joon sebagai pemeran utama.

Sempat bikin penasaran, akhirnya Gyeongseong Creature Part 2 dirilis di Netflix pada Jumat (5/1/2024). Drama yang dibintangi oleh Park Seo Joon dan Han So Hee ini memang cukup mencuri perhatian, lantaran tidak hanya bertabur visual, tetapi juga memiliki perpaduan genre yang unik dengan setting di era 1945.

Bukan cuma itu, penonton juga akan dibuat terhanyut ke dalam alur cerita lewat soundtrack yang dihadirkan. Gyeongseong Creature memiliki dua buah soundtrack yang salah satunya dibawakan oleh Suho EXO, lho.

Berikut daftar soundtrack Gyeongseong Creature.

1. Forever - Suho EXO

https://www.youtube.com/embed/CfpRA2bXZW8

Soundtrack pertama ada lagu "Forever" yang dibawakan oleh Suho EXO. Lagu berdurasi 3 menit 42 detik ini telah dirilis sejak 24 Desember 2023 lalu.

Bisa dikatakan, lagu "Forever" menggambarkan tentang perasaan yang sulit move on, karena adanya keinginan untuk selalu berada di sisi seseorang. Hal ini juga bisa dilihat dari video klipnya yang menampilkan adegan intens antara karakter Yoon Chae Ok ( Han So Hee) dan Jang Tae Sang (Park Seo Joon).

Lirik lagu Forever - Suho EXO

Stuck in my head
I’ve been searchin’ for the reason
Nameless longing
I’ve been waitin’ for you for so long

But got no direction
No matter I wanna reach you
Another way you runnin’
Goin’ on and on
But need a way to get to you

You, You know I’m so stuck with you
(No oh oh oh)
You, Babe, I don't care at all

You’ll never know 
What I could do
You’ll never know 
What we could have been

For you 
Do you know

All the way I found you here
Oh I’ll be right back for you 
All the way I found you here 
Oh I’ll be right back for you 

Chasing the lights
Even don't know where I'm goin’
Losing my sight
Hope you know that what I’m lookin’ for

But got no direction
No matter I wanna reach you
Another way you runnin’
Goin’ on and on
But need a way to get to you

Ride on a paper plane
Sandcastles on a seaside
Don’t scare me at all

If I can get on with you forever
Just wanna be there with you forever
How beauty miserable us
Let me keep on

Know, what I could do
You’ll never know, what we could have been

For you 
Do you know 

All the way I found you here 
Oh I’ll be right back for you 
All the way I found you here 
Oh I’ll be right back for you 

Lead me to the way towards you
I’ve been waitin’ for so long
I’m ready to run to you

Reason for another reason
Now I’m so sick of waitin‘
Voices in my head
Mess around in my mind

Know, what I could do
You’ll never know, what we could have been

For you 
Do you know 

You’ll never know 
What I could do
You’ll never know 
What we could have been

For you 
Do you Know 

All the way I found you here 
Oh I’ll be right back for you 
All the way I found you here 
Oh I’ll be right back for you

So long
So long

Terjemahan lagu Forever - Suho EXO

Terjebak di kepalaku
Aku sudah mencari alasannya
Kerinduan tanpa nama
Aku sudah lama menunggumu

Namun tidak mendapat petunjuk
Tidak masalah aku ingin menghubungimu
Cara lain untuk berlari
Terus dan terus
Tapi butuh cara untuk sampai ke kamu

Kamu, kamu tahu aku sangat terjebak denganmu
(Tidak oh oh oh)
Kamu, sayang, aku tidak peduli sama sekali

Kamu tidak akan pernah tahu
Apa yang bisa saya lakukan
Kamu tidak akan pernah tahu
Kita bisa menjadi apa

Untukmu 
Tahukah kamu

Sepanjang perjalanan aku menemukanmu di sini
Oh aku akan segera kembali untukmu
Sepanjang perjalanan aku menemukanmu di sini
Oh aku akan segera kembali untukmu

Mengejar lampu
Bahkan tidak tahu kemana aku pergi
Kehilangan pandanganku
Semoga kamu tahu apa yang aku cari

Namun tidak mendapat petunjuk
Tidak masalah aku ingin menghubungimu
Cara lain untuk berlari
Terus dan terus
Tapi butuh cara untuk sampai ke kamu

Naik pesawat kertas
Istana pasir di tepi laut
Jangan menakutiku sama sekali

Jika aku bisa bersamamu selamanya
Hanya ingin berada di sana bersamamu selamanya
Betapa keindahan menyengsarakan kita
Biarkan aku melanjutkan

Ketahuilah, apa yang bisa saya lakukan
Kamu tidak akan pernah tahu, kita bisa menjadi apa

Untukmu 
Tahukah kamu 

Sepanjang perjalanan aku menemukanmu di sini 
Oh aku akan segera kembali untukmu 
Sepanjang perjalanan aku menemukanmu di sini 
Oh aku akan segera kembali untukmu 

Tuntunlah aku ke jalan menuju ke arahmu
Aku sudah menunggu begitu lama
Aku siap lari ke kamu

Alasan untuk alasan lain
Sekarang aku muak menunggu
Suara-suara di kepalaku
Berkaca-kaca dalam pikiranku

Ketahuilah, apa yang bisa saya lakukan
Kamu tidak akan pernah tahu, kita bisa menjadi apa

Untukmu 
Tahukah kamu 

Kamu tidak akan pernah tahu
Apa yang bisa saya lakukan
Kamu tidak akan pernah tahu
Kita bisa menjadi apa

Untukmu 
Tahukah kamu 

Sepanjang perjalanan aku menemukanmu di sini 
Oh aku akan segera kembali untukmu 
Sepanjang perjalanan aku menemukanmu di sini 
Oh aku akan segera kembali untukmu

Begitu lama
Sampai jumpa 

2. Time - Baek A

https://www.youtube.com/embed/JV82H03p7MI

Selanjutnya ada lagu "Time" yang dibawakan oleh Baek A. Jika lagu "Forever" menampilkan musik yang menggebu-gebu, maka lagu "Time" memiliki vibes yang lebih sendu, namun bikin perasaan jadi galau brutal.

Lagu "Time" menggambarkan sebuah pengharapan akan datangnya masa-masa yang lebih baik setelah penderitaan yang dilewati atas penantian terhadap seseorang. Sama halnya seperti lagu "Forever", video klip lagu "Time" juga menampilkan adegan intens pertemuan dua karakter utama Gyeongseong Creature.

Lirik lagu Time - Baek A

Candles lit in the room
The wind from the chink, swayed by it
It’s like my mind
It’s just like me

Staring for long time
Where the wind came from
Went out through the door

Will it come when winter’s gone?
Will it come when spring comes?
Before the cherry blossoms fall
Melting the painful times

Will it come when winter’s gone?
Will it come when spring comes?
Before the cherry blossoms fall
Melting the painful times

Terjemahan lagu Time - Baek A

Lilin menyala di ruangan
Angin dari celah, bergoyang karenanya
Ini seperti pikiran saya
Ini seperti saya

Menatap untuk waktu yang lama
Dari mana datangnya angin
Pergi keluar melalui pintu

Apakah akan datang ketika musim dingin pergi?
Apakah akan datang ketika musim semi tiba?
Sebelum bunga sakura jatuh
Meleleh masa-masa menyakitkan

Apakah akan datang ketika musim dingin pergi?
Apakah akan datang ketika musim semi tiba?
Sebelum bunga sakura jatuh
Meleleh masa-masa menyakitkan

3. Gyeongseong Creature usung konflik yang menegangkan

Daftar Soundtrack Drama Korea Gyeongseong Creaturedaftar Soundtrack drama Gyeongseong Creature (Dok. Netflix)

Gyeongseong Creature merupakan salah satu drama Netlix yang lagi populer belakangan ini. Drama ber-genre horor supernatural yang ber-setting di era 1945 ini mengusung konflik yang cukup menegangkan.

Merupakan duet maut Han So Hee dan Park Seo Joon, drama ini menyoroti kisah seorang pengusaha dan detektif yang bertahan hidup di musim semi tahun 1945, ketika era kegelapan berada di titik yang paling dalam. Selain itu, keduanya juga harus menghadapi monster yang lahir dari keserakahan manusia.

Gyeongseong Creature dibagi menjadi 2 bagian, di mana part 1 berisi 7 episode dan part 2 berisi 3 episode yang baru dirilis di Netflix, Jumat (5/1/2024).

Baca Juga: Penjelasan Ending Gyeongseong Creature Part 2, Sad Ending?

Topik:

  • Indra Zakaria

Berita Terkini Lainnya