TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Drakor Paling Dicari Sepanjang Tahun 2022 Versi Google Korea

Semuanya bagus dan seru, kamu sudah nonton yang mana saja?

poster drama All of Us are Dead (dok. Netflix/All of Us are Dead) | poster drama Reborn RIch (dok. JTBC/Reborn Rich) | poster drama Twenty Five, Twenty One (dok. tvN/Twenty Five, Twenty One)

Tahun 2022 hampir berakhir. Negara Korea Selatan pun telah memproduksi beragam drakor dengan berbagai genre dan cerita yang menarik. Selain karena alurnya yang sangat luar biasa, akting para aktornya juga patut diacungi jempol. 

Sebab hal itu pula, drama-drama di tahun 2022 pun tak kalah populer dan mencuri perhatian. Tak heran jika akhirnya sepuluh drakor ini jadi yang paling dicari di tahun 2022 versi Google Korea.

1. Berada di peringkat atas paling banyak dicari, Extraordinary Attorney Woo (2022) bakal menghadirkan musim kedua di tahun 2024

cuplikan drama Extraordinary Attorney Woo (instagram.com/channel.ena.d)

2. Narco Saints (2022) yang merupakan garapan Netflix ini sukses bikin penonton deg-degan dengan adegan pemberantasan mafia narkoba

Ha Jung Woo di cuplikan KDrama Narco Saints (instagram.com/netflixkr)

3. Aksi pengaca yang mau dibayar hanya dengan 1 dolar AS atau 1000 won Korea ini cuma bisa kamu temukan di One Dollar Lawyer (2022)

cuplikan scene drama One Dollar Lawyer (instagram.com/min_namkoong)

4. Hadirkan ketegangan serangan zombi di sekolah, All of Us Are Dead (2022) langsung menyita perhatian penonton internasional

Yoon Chan Young di drama All of Us Are Dead (instagram.com/netflixkr)

Baca Juga: 5 Cara Park Chang Ho 'Big Mouth' Mengungkap Identitas Asli Big Mouse

5. Berada di peringkat ke lima, alur Twenty Five Twenty One (2022) sukses membuat perasaan para penontonnya campur aduk, nih

Kim Tae Ri dan Nam Joo Hyuk di drama Twenty Five, Twenty One (instagram.com/tvn_drama)

6. Meski ada penonton yang mengeluhkan tentang ending Big Mouth (2022) yang kurang memuaskan, drama ini cukup menyita perhatian, lho

still cut drama (dok. MBC/Big Mouth)

7. Padahal belum tamat, tapi Reborn Rich (2022) sudah menyita perhatian hingag banyak diburu oleh para penonton

Song Joong Ki di drama Reborn Rich (instagram.com/jtbcdrama)

8. Hadirkan cerita yang ringan di tengah gempuran genre thriller, Bussiness Proposal (2022) cocok untuk kamu yang mencari drama romcom, nih

Ahn Hyo Seop dan Kim Se Jeong di drama A Business Proposal (instagram.com/sbsdrama.official)

9. Our Blues (2022) berhasil mencuri hati para penonton karena kisahnya yang mirip dengan kehidupan zaman sekarang

potret cuplikan drama Our Blues (instagram.com/tvn_drama)

Baca Juga: 5 Fakta Kehidupan Lawas di Korea menurut KDrama Pachinko

Verified Writer

Fey Hanindya

Let's be friend, IG: @feyhanindya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya