TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Tetap Berjodoh! 9 Artis Ini Pernah Menolak Peran Mereka di Drama Korea

Coba bayangan Bae Suzy gak main di Dream High

IU sebagai Lee Ji An (dok. tvN/My Mister)

Para aktor dan aktris Korea pastinya punya pertimbangan untuk menerima sebuah peran dalam drama atau film. Mereka pun mempelajari skenario agar bisa menjadikan peran mereka hidup.

Dengan beberapa alasan yang dianggap penting, rupanya sembilan artis Korea ini hampir saja menolak berperan dari drama yang mereka bintangi. Siapa saja, ya? Yuk, kita simak alasannya yang sudah IDN Times rangkum di bawah ini!

Baca Juga: 10 Drama Korea Ini Angkat Hubungan Pelik Korea Selatan dan Korea Utara

1. Yoona SNSD sempat menolak peran sebagai Anna di The K2. Meski begitu, ia mempertimbangkannya kembali setelah mendapat panggilan lagi

Lim Yoona sebagai Go Anna (dok. tvN/The K2)

2. IU hampir menolak perannya di My Mister mengingat kontroversi albumnya dan tidak ingin hal itu berdampak pada drama maupun co-star

IU sebagai Lee Ji An (dok. tvN/My Mister)

3. Sempat menghawatirkan jika dirinya bisa membantu atau tidak dengan berperan di Resident Evil, Lee Joon Gi akhirnya memutuskan tampil

Lee Joon Gi sebagai Commander Chu (dok. Sony Pictures Releasing/Resident Evil: The Final Chapter)

Baca Juga: 7 Drama Korea yang Menyuguhkan Kisah Penyanderaan, Ada Snowdrop!

4. Jun Ji Hyun hampir saja tak menjadi Cheon Song Yi di My Love from the Star jika tidak ada masalah dengan jadwal syuting untuk filmnya saat itu

Jun Ji Hyun sebagai Cheon Song Yi (dok. SBS/My Love from the Star)

5. Gong Yoo pun pernah khawatir untuk tampil dalam drama. Namun, ia merasa nyaman setelah ia berbicara dengan penulis naskah Goblin

Gong Yoo sebagai Kim Shin (dok. tvN/Goblin The Lonely and Great God)

6. Kang Ha Neul menolak menjadi pemeran utama dalam River Where the Moon Rises karena jadwal. Namun, ia menerima jadi pemeran pendukung

Kang Ha Neul sebagai On Hyeob (dok. KBS2/River Where The Moon Rises)

7. Suzy dikabarkan pernah menolak berakting dan menjadi pemeran utama dalam Dream High, apalagi ia baru saja setahun debut bersama Miss A

Bae Suzy sebagai Go Hye Mi (dok. KBS2/Dream High)

8. Awalnya, Seo In Guk menolak peran utama di Reply 1997 karena takut akan menyebabkan masalah untuk sutradara yang telah memilihnya

Seo In Guk sebagai Yoon Yoon Jae (dok. tvN/Reply 1997)

Baca Juga: 5 Artis Korea yang Pernah Perankan Karakter Penulis di Drama Korea

Verified Writer

Jelsyah D.

👉 @jelsyahd

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya