TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Drakor Kayak Not Others yang Usung Tema Woman Centris di 2023

Ada The Glory, sampai Lies Hidden in My Garden

poster drama Not Others (instagram.com/channel.ena.d)

Not Others (2023) merupakan drakor yang mengusung realita kehidupan tak biasa antara ibu dan anak. Dengan pemeran utama seorang ibu, Not Others pun menyuguhkan sejumlah isu menarik mengenai perempuan. Hal ini pun bikin drama ini sayang untuk dilewatkan.

Kalau kamu penggemar drama kayak Not Others, ketujuh rekomendasi ini wajib kamu saksikan, nih. Yuk, intip daftarnya di bawah.

1. The Glory Part 2 (2023) mengisahkan perjuangan Moon Dong Eun (Song Hye Kyo) membalaskan dendam akibat di-bully

still cuts drama The Glory (instagram.com/netflixkr)

2. Crash Course in Romance (2023) juga mengusung kehidupan seorang ibu pengganti yang begitu tulus terhadap putrinya

still cuts drama Crash Course in Romance (instagram.com/tvn_drama)

Baca Juga: Gak Disangka Bakal Hits, Alasan Rating Drakor Not Others Naik Terus

3. Ada perselingkuhan sampai politik, Queenmaker (2023) gambarkan power wanita yang tangguh

poster drama Queenmaker (asianwiki.com)

4. Tumbuh seorang diri tanpa orang tua, kesuksesan Go Ah In (Lee Bo Young) bikin salut banyak orang di Agency (2023)

still cuts drama Agency (instagram.com/jtbcdrama)

5. Doctor Cha (2023) gambarkan perjuangan seorang ibu yang merupakan perselingkuhan untuk bangkit dari traumanya

still cuts drama Doctor Cha (instagram.com/jtbcdrama)

6. Ditinggal suaminya meninggal, bikin Young Soon (Ra Mi Ran) jadi ibu yang buruk bagi sang putra di The Good Bad Mother (2023)

still cuts drama The Good Bad Mother (instagram.com/jtbcdrama)

Baca Juga: 7 Villain di Drakor Netflix 2023 Ini Bermuka Dua, Manipulatif!

Verified Writer

N i n d

You're good enough!🌻

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya