TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Korban Roh Jahat di The Uncanny Counter 2 Episode 1-2, Terbunuh?

Para counter, sampai sosok tak bersalah pun menjadi korban!

still cuts drama The Uncanny Counter 2 (instagram.com/tvn_drama)

Di The Uncanny Counter 2 (2023), Hwang Pil Gwang (Kang Ki Young), Gelly (Kim Hieora), dan Wong (Kim Hyun Wook) merupakan musuh baru counter. Terlebih, mereka bukanlah roh jahat biasa karena memiliki kekuatan yang sama seperti para counter.

Dalam episode 1 dan 2 saja, sejumlah nyawa telah melayang akibat aksi ketiganya. Namun, beberapa ada yang berakhir dengan tak sadarkan diri. Lantas, siapa saja mereka? Yuk, simak daftar berikut ini.

1. Counter asal Tiongkok yang bernama So (Tan Wan Sze) harus meregang nyawa di tangan Wong (Kim Hyun Wook)

still cuts drama The Uncanny Counter 2 (instagram.com/tvn_drama)

2. Ada pun counter yang diperankan Park Tae San juga kehilangan nyawa akibat cabikkan dan tusukkan Gelly (Kim Hieora)

still cuts drama The Uncanny Counter 2 (instagram.com/tvn_drama)

3. Hwang Pil Gwang (Kang Ki Young) menggunakan kekuatan telekinesisnya untuk mengendalikan counter Han Ji Suk supaya tak dapat melawan

still cuts drama The Uncanny Counter 2 (instagram.com/tvn_drama)

Baca Juga: 10 Fakta Peran Yoo In Soo di The Uncanny Counter 2, Tampil Kocak!

4. Berusaha selamatkan Han Ji Suk, counter Papa (Li Yongqun) malah ikut meregang nyawa di tangan Hwang Pil Gwang. Kejam banget!

still cuts drama The Uncanny Counter 2 (instagram.com/tvn_drama)

5. Park Seong Uk (Park Jung Bok) yang merupakan salah satu pelaku penipuan properti juga harus tak sadarkan diri setelah diserang oleh Hwang Pil Gwang cs

still cuts drama The Uncanny Counter 2 (instagram.com/tvn_drama)

6. Ada pula Lee Min Ji (Hong Ji Hee) yang terbunuh secara brutal oleh Park Seong Uk karena terpengaruh oleh roh jahat

still cuts drama The Uncanny Counter 2 (instagram.com/tvn_drama)

Baca Juga: 5 Karakter Counter di The Uncanny Counter 2, Jadi Pemburu Roh Jahat!

Verified Writer

N i n d

You're good enough!🌻

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya