TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 KDrama-Film Korea 2022 Dibintangi Pemain Extraordinary Attorney Woo

Bergenre rom-com hingga thriller 

poster drama Thirty-Nine (instagram.com/jtbcdrama) | poster drama Yumi's Cells 2 (instagram.com/tving.official)

Extraordinary Attorney Woo merupakan salah satu KDrama populer yang tengah hangat dibicarakan. Meski begitu, drama tersebut tak langsung mendapat perhatian penonton karena hanya meraih 0,948 persen untuk episode perdananya.

KDrama tentang pengacara yang mengidap autisme ini menghadirkan Park Eun Bin dan Kang Tae Oh sebagai pemeran utamanya. Mereka dan pemeran lainnya ternyata juga bergabung dalam sejumlah proyek 2022 yang tak kalah menarik untuk ditonton. Apa saja judul drama dan filmnya?

1. Kang Tae Oh membuat penampilan spesial jadi karyawan part time di Thirty-Nine sebagai bentuk dukungannya pada Lee Tae Hwan

2. Dirilis 16 Juni lalu, Ha Yoon Kyung sukses membintangi Gyeong-Ah's Daughter, film yang menampilkan kasih sayang ibu dan anak

3. Anna menyoroti kisah seorang perempuan yang melakukan kebohongan. Baek Ji Won perankan ibu dari Lee Hyun Joo (Jung Eun Chae)

4. Joo Jong Hyuk kembali bergabung dalam drama Yumi's Cells 2 untuk beberapa adegan sebagai rekan kerja Goo Woong (Ahn Bo Hyun) 

Baca Juga: 5 Prediksi Adegan Extraordinary Attorney Woo Episode 15-16, Tamat Nih!

5. Yaksha: Ruthless Operations merupakan film yang mengangkat tema mata-mata. Jin Kyung memerankan seorang direktur NIS 

6. Jeon Bae Su jadi ayah Lee Si Woo (Song Kang) yang egois di Forecasting Love and Weather, drama berlatar Badan Meteorologi Korea 

7. Choi Dae Hoon ikut berpartisipasi dalam film Decision to Leave yang mengisahkan penyelidikan kasus pembunuhan

8. Tayang pada 21 September, Love in Contract mengangkat kisah pernikahan kontrak. Jin Kyung turut ambil peran dalam drama ini 

Baca Juga: Extraordinary Attorney Woo Umumkan Season 2, Tuai Reaksi Beragam!

Verified Writer

Queena Sekar Jasmine

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya