TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

12 Drama Korea Genre Romance Terbaik Produksi Victory Contents

Terbaru ada Jinxed at First

poster drama Jinxed at First (instagram.com/victorycontents)

Sejak dibentuk 2003 silam, Victory Contents sejauh ini telah mengeluarkan sejumlah drama Korea populer. Drama legendaris Something Happened in Bali (2004) merupakan KDrama pertama garapannya yang langsung mendulang kesuksesan.

Berikut ini drama Korea romance terbaik yang diproduksi Victory Contents. Dari yang on going hingga lawas, pastikan kamu tidak melewatkannya, ya!

1. Masih on going, Jinxed at First (2022) mengisahkan dewi keberuntungan yang bertemu dengan pria bernasib sial

2. At a Distance, Spring Is Green (2021) adalah drama mengenai kehidupan dan percintaan yang dialami oleh sekelompok mahasiswa

3. Sempat tuai kontroversi, River Where the Moon Rises (2021) menceritakan kisah cinta Putri Pyeonggang dengan putra jenderal era Goguryeo

4. Dibintangi Seo Ji Hye dan Song Seung Hun, Dinner Mate (2020) bercerita tentang perjalanan cinta sepasang partner makan malam

Baca Juga: 6 Karakter Cewek di Drama Korea yang Paling Jago Debat, Susah Ngalah!

5. Romansa pasangan yang ingin mengubah nasib Joseon menjadi sajian utama drama Kingmaker: The Change of Destiny (2020)

6. Ceritanya dibalut fantasi, Angel's Last Mission: Love (2019) mengisahkan malaikat yang diberi misi dan bertemu dengan cinta sejatinya

7. Dibintangi Goo Hye Sun, Uhm Jung Hwa, dan Kang Tae Oh, You are Too Much (2017) menceritakan dua penyanyi dengan nasib berbeda

8. Mengusung tema balas dendam, Goodbye Mr. Black (2016) mengisahkan pernikahan pura-pura demi melindungi diri dari kejaran polisi

9. Seorang pria yang menjual dirinya kepada perempuan kaya demi melunasi utang menjadi sajian utama drama Temptation (2014)

10. Berdasarkan kisah nyata, lika-liku cinta dalam drama Empress Ki (2013) diwaranai intrik perang dan politik di era Dinasti Yuan Tiongkok

11. Dibintangi Son Ye Jin dan Lee Min Ho, Personal Taste (2010) menceritakan pria yang pura-pura menjadi gay demi tempat tinggal

Baca Juga: 8 Drama Korea yang Tampilkan Adegan Aksi dan Romantis Sekaligus

Verified Writer

Ristiani Umayang

Logophile

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya