11 Drama Korea Berlatar Apartemen Mewah dari Berbagai Genre

Dari romance sampai thriller-misteri

Latar tempat di drama Korea sangat beragam. Selain perkantoran, apartemen juga sering dijadikan latar tempat. Biasanya, apartemen yang menjadi latar tempat mempunyai desain interior yang mewah dan elegan.

Uniknya, drama Korea berlatar apartemen mewah tidak hanya mengusung genre romansa-komedi. Ada juga drama yang bergenre thriller dan misteri, lho.

Mau tahu apa saja drama Korea berlatar apartemen mewah dari berbagai genre? Intip di bawah ini, yuk!

1. Lika-liku keluarga chaebol di Graceful Family seru untuk diikuti. Selain perebutan warisan, latar tempatnya juga memanjakan mata. Mewah!

https://www.youtube.com/embed/ycpytFKB2c8

2. Cheon Song Yi adalah artis kondang di My Love from the Star. Tinggalnya di apartemen yang eksklusif. Super luxury!

https://www.youtube.com/embed/Mqsu5QY34XQ

3. Happiness adalah drama Korea tentang zombie berlatar apartemen mewah yang wajib ditonton. Dua karakter utamanya bucin abis!

https://www.youtube.com/embed/gqhUlldiLEo

4. Drama Korea berlatar apartemen mewah dari berbagai genre selanjutnya berjudul Chip In tentang Harta seniman yang diperebutkan oleh 9 orang

https://www.youtube.com/embed/gkcuWvGWj1s

5. Tempat tinggal yang seharusnya nyaman berubah kelam gara-gara wabah monster mengerikan di drama Sweet Home. Seram!

https://www.youtube.com/embed/or9y-gNUaFM

Baca Juga: Drakorindo Ilegal, Ini 5 Situs Streaming Drama Korea Legal

6. Dengan desain yang lebih modern, apartamen yang diubah jadi kantor dalam Start-Up tampak mewah. Dekorasinya juga apik

https://www.youtube.com/embed/BemKyzbLDDc

7. Sky Castle adalah drama Korea berlatar apartemen mewah dari berbagai genre yang populer banget! Isinya tentang konflik di keluarga kaya raya

https://www.youtube.com/embed/P6coIgyV9e0

8. Saat menonton Her Private Life, kamu pasti salfok dengan apartemen yang ditinggali dua pemeran utamanya. Klasik, tapi modern

https://www.youtube.com/embed/V_QJ0jLKWFo

9. Drama makjang yang bikin emosi dan penuh plot twist. The Penthouse menggambarkan kehidupan mewah para konglomerat

https://www.youtube.com/embed/kjiPsdiHWm0

10. Flower Boy Next Door menjadikan apartemen sebagai latar juga. Park Shin Hye berperan sebagai cewek anti sosial di drama ini

https://www.youtube.com/embed/t8mfXPXhIqg

11. Drama Korea berlatar apartemen mewah dari berbagai genre ini berjudul Mine. Intrik dalam keluarga chaebol hingga masalah hak asuh anak

https://www.youtube.com/embed/qhD7Rr0UnDg

Itulah 10 drama Korea berlatar apartemen mewah dari berbagai genre yang seru untuk ditonton. Meski memiliki latar yang sama, tapi genre setiap drama berbeda-beda. Mulai dari romansa sampai misteri. Kamu tertarik menonton yang mana?

Baca Juga: 15 Film Drama Berlatar Asrama Laki-laki, Terbaru The Holdovers

Topik:

  • Ana Widiawati
  • Yunisda Dwi Saputri

Berita Terkini Lainnya