10 Potret Peserta Physical: 100 bareng Anak, Gak Kelihatan Gaharnya!

Physical: 100 (2023) menjadi ajang para atlet, anggota militer, dan influencer fitness untuk memamerkan kekuatan mereka. Tak mengherankan jika sebagian besar selalu tampil bugar, sekaligus gahar.
Berbeda dengan di dalam survival show, momen mereka bareng sang buah hati justru manis banget. Ini dia 10 potret peserta Physical: 100 (2023) bareng anak-anaknya!
1. Yoo Sang Hoo adalah atlet MMA. Sayangnya perjalanannya tidak berlanjut ke 50 besar
2. Tidak lolos ke 50 besar, Carlos berprofesi sebagai atlet CrossFit. Ini momen pernikahannya pada 2022 lalu
3. Seol Ki Kwan adalah binaragawan tim nasional Korea Selatan. Ia berhasil masuk tim Yun Sung Bin di pertandingan antar tim
4. Jo Jin Hyeong menjadi kapten salah satu tim di Physical: 100 (2023). Gahar di depan layar, momen Jo Jin Hyeong bersama sang buah hati justru menggemaskan
5. Jjang Jae adalah anggota Kopaska. Ia bergabung dengam tim Nam Kyung Jin di episode 4. Dikaruniai anak kembar, nih!
Editor’s picks
Baca Juga: 10 Profesi Unik Peserta Physical: 100, Petani hingga Guru Penjaskes
6. Song A Reum adalah binaragawan, sekaligus influencer. Ia datang ke acara Physical: 100 bersama sang suami
7. Kim Kang Min masih bertahan hingga babak 50 besar. Ia akan berlaga di dalam tim yang sama dengan sang istri, Song A Reum
8. Kim Kyung Jin mencuri perhatian lantaran berprofesi sebagai petani. Sayangnya ia tereliminasi setelah kalah melawan Cha Hyun Seung
9. Hong Beom Seok adalah mantan pasukan khusus dan pemadam kebaran. Dijagokan para peserta, ternyata Hong Beom Seok tidak masuk 50 besar
10. Choo Sang Hoon masih bertahan bahkan menjadi kapten tim di episode 4. Momennya bersama sang putri, Choo Sa Rang kerap dinanti penggemar
Kalau lagi bareng anak, deretan peserta di atas justru kalem dan manis banget. Ada idolamu di atas?
Baca Juga: 10 Peserta Terkuat Physical: 100, Semua Jadi Kapten Tim!