11 Drama Korea 2022 yang Ajak Penonton Berimajinasi, Ada Golden Spoon

Awas bisa bikin kamu halu juga, lho!

Punya jalan cerita yang menarik dan beragamnya penggambaran karakter, tak heran jika drama korea dianggap tak membosankan untuk ditonton. Drakor juga menawarkan beragam genre, seperti romantis, misteri, komedi, hingga fantasi.

Di drama fantasi, penonton akan diajak berimajinasi dengan jalan cerita yang tampak tak nyata, bahkan tak bisa terjadi di dunia nyata. Meski begitu, sebelas drama Korea rilisan 2022 di bawah ini bakal menghiburmu dengan alurnya yang fantastis. Yuk, apa saja judulnya!

1. Kim Bum dirasuki arwah dokter (Rain) hingga menjadi andal melakukan operasi di drama Ghost Doctor

https://www.youtube.com/embed/ESImPk8H_pw

2. Para cewek sukses dibuat iri oleh Shin Ha Ri (Kim Se Jeong) yang bisa rebut hati CEO kaya raya (Ahn Hyo Seop) di Business Proposal

https://www.youtube.com/embed/XRU1BtiulXw

3. Kalau bisa memanfaatkan hantu untuk sulap seperti Cha Cha Woong (Park Hae Jin) di From Now, On Showtime, kamu ingin melakukan apa, nih?

https://www.youtube.com/embed/mBPNGLyea44

4. Nyaris tidak mungkin, Lee Joon Gi mendapat kesempatan hidup kedua demi melawan politikus kotor di drama Again My Life

https://www.youtube.com/embed/QLYsgN1wLTk

5. Tomorrow ajak kalian berimajinasi terkait malaikat maut yang berusaha menyelamatkan nyawa manusia yang ingin bunuh diri

https://www.youtube.com/embed/miFUziAhmlo

Baca Juga: 9 Aktor dan Aktris Korea Ini Langganan Drama Fantasi, Vibes-nya Dreamy

6. Unik banget, Seo Ji Hye bisa melihat masa depan melalui ciuman dalam drama Kiss Sixth Sense

https://www.youtube.com/embed/N1Q4CxqsYms

7. Melalui drama Alchemy Of Souls kamu bisa membayangkan bagaimana rasanya jika bertukar jiwa dengan seseorang, nih

https://www.youtube.com/embed/nTWLBM1vrZY

8. Dijamin bikin halu, Lee Sung Kyung jadi staf agensi yang terlibat kisah romantis dengan idolanya di drama Shxxting Star

https://www.youtube.com/embed/5XeOQbQvgvI

9. Mencegah kesialan dengan kemampuan melihat masa depan seperti yang dimiliki Seul Bi (Seohyun SNSD) di Jinxed At First, siapa yang tak mau?

https://www.youtube.com/embed/HKphB304sNg

10. Don Se Ra (Yuri SNSD) rela pakai kacamata tebal untuk menutupi kemampuan penglihatan super miliknya di drama Good Job

https://www.youtube.com/embed/hTPlXvRoRt4

11. Hanya pakai sendok bisa jadi orang kaya secara instan, setiap orang pasti ingin seperti Lee Seung Cheon (Sungjae BTOB) di Golden Spoon

https://www.youtube.com/embed/nilFTYY2cZY

Dengan adanya keunikan karakter hingga alur cerita yang menarik, drama-drama di atas layak untuk ditonton. Drama mana yang paling buat kamu berimajinasi hingga halu?

Baca Juga: 9 Profesi Main Role Drama Fantasi 2022, Dokter sampai Polisi (Part 1)

Etik K Photo Verified Writer Etik K

Just Do It If You Want

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ines Sela Melia

Berita Terkini Lainnya