Di episode 16 drama Our Blues, penonton mulai disuguhkan dengan kisah nenek Chun Hui dan cucunya yang bernama Eun Gi. Beragam emosi di antara keduanya hingga awal episode 18 membuat penonton pun terbuai akan akting mereka.
Apalagi karakter Eun Gi yang dipernakn Ki So Yu ini sangat lugas dalam mengekspresikan emosinya. Jadi pusat perhatian penonton karena tingkahnya yang bikin gemes, berikut adalah fakta menarik Ki So Yu.