Lim Ji Yeon comeback dengan membintangi drakor Nice To Not Meet You. Pada drakor bergenre romance, comedy tersebut, Lim Ji Yeon berperan sebagai Wi Jeong Shin yang berprofesi sebagai reporter. Semula, Wi Jeong Shin ditugaskan di divisi berita politik.
Namun, karena sosok berpengaruh mengacaukan kantornya, Wi Jeong Shin dipindahkan ke divisi hiburan. Wi Jeong Shin mengaku keberatan berada di divisi hiburan, sebab ia tidak ada ketertarikan dengan berita hiburan. Berikut ini tujuh kesulitan yang dialami Wi Jeong Shin sebagai reporter hiburan.
