All of Us Are Dead mengisahkan anak SMA yang terjebak di sekolah dan harus bertahan hidup dari wabah virus yang menyebar. Dengan pola pikir remaja, serial ini mengandung banyak hal terkait kehidupan masyarakat, terutama di sekolah.
Memiliki plot yang menarik, serial ini berhasil masuk dalam daftar Top 10 di 44 negara. Walau sebagian besar alur cerita dikejar-kejar zombi, ada makna penting yang bisa diambil, lho. Inilah lima pesan moral serial All of Us Are Dead yang dapat kita ilhami bersama.
