7 Karakter Ayah di Captivating the King, Semuanya Penyayang

Meski jahat sekalipun, mereka tetap sayang buah hatinya

Drakor Captivating the King mengusung genre sageuk dan berlatar di era Dinasti Joseon. Ada banyak tema yang diangkat dalam drakor ini adalah permainan baduk, politik, dan perebutan kekuasaan. Selain itu, drakor ini juga membahas cinta ayah pada anaknya.

Ada banyak karakter ayah dalam drakor Captivating the King. Di antaranya, tujuh tokoh berikut ini. Meski ada yang merupakan antagonis, nyatanya semuanya tulus menyayangi anak masing-masing.

Peringatan, artikel ini mengandung spoiler.

1. Yi Sun (Choi Dae Hoon) sangat menyayangi kedua anaknya. Di akhir hayatnya, ia berwasiat agar putranya jadi penggantinya nanti

7 Karakter Ayah di Captivating the King, Semuanya PenyayangChoi Dae Hoon di Captivating the King (twitter.com/CJnDrama)

2. Kim Jong Bae (Jo Sung Ha) adalah pejabat haus kekuasaan. Namun, ia peduli dan menyayangi anak tunggalnya, Kim Myung Ha (Lee Shin Young)

7 Karakter Ayah di Captivating the King, Semuanya PenyayangJo Sung Ha di Captivating the King (twitter.com/CJnDrama)

3. Open minded, Kang Hang Soon (Son Hyun Joo) mendengarkan putrinya dan membebaskannya untuk menentukan masa depan sendiri

7 Karakter Ayah di Captivating the King, Semuanya PenyayangSon Hyun Joo di Captivating the King (twitter.com/CJnDrama)

Baca Juga: 7 Perempuan Tangguh di Captivating the King, Ada Kang Hee Soo

4. Meski dari luar tampak culas dan licik, Oh Wook Hwan (Eom Hyo Seop) merupakan ayah penyayang yang akan melakukan apa pun demi putrinya yang sakit

7 Karakter Ayah di Captivating the King, Semuanya PenyayangEom Hyo Seop di Captivating the King (dok. tvN/Captivating the King)

5. Mendekati ending drakor ini, Yi In (Jo Jung Suk) mengangkat keponakannya sebagai anak agar bisa dilantik jadi putra mahkota. Ia tulus menyayangi anak itu

7 Karakter Ayah di Captivating the King, Semuanya PenyayangJo Jung Suk di Captivating the King (twitter.com/CJnDrama)

6. Se Dong (Jung Suk Yong) juga mengadopsi anak yatim piatu. Ia dan istri peduli pada putri angkat mereka seperti anak kandung

7 Karakter Ayah di Captivating the King, Semuanya PenyayangJung Suk Yong di Captivating the King (dok. tvN/Captivating the King)

7. Demi putrinya, Min Ji Hwan (Baek Suk Kwang) melepaskan jabatan Menteri Perang dan minta ditempatkan di luar ibu kota

7 Karakter Ayah di Captivating the King, Semuanya PenyayangBaek Suk Kwang di Captivating the King (dok. tvN/Captivating the King)

Ketujuh karakter di atas menunjukkan kasih sayang pada buah hati mereka dalam drakor Captivating the King. Sekalipun antagonis, mereka tetap mengutamakan anak masing-masing. Ada juga yang menyayangi anak angkat mereka seperti anak kandung.

Baca Juga: 4 Karakter Ibu di Drakor Captivating the King, Ada yang Toksik?

S. M. Fatimah Photo Verified Writer S. M. Fatimah

Menulis adalah bekerja untuk keabadian (Pramoedya Ananta Toer).

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya