Jadi Pengacara Cerdas, 9 Fakta Peran Lee Seol di One Ordinary Day

Siap tayang November mendatang

One Ordinary Day merupakan salah satu drama garapan coupang play yang mengangkat genre thriller, hukum, dan kriminal. Drama ini menghadirkan sederet aktor dan aktris terkenal seperti Kim Soo Hyun, Cha Seung Won, dan Lee Seol.

Drama ini bercerita tentang seorang mahasiswa yang mengalami kejadian yang tak terduga. Kejadian tersebut membuat ia tiba-tiba dijadikan sebagai tersangka pembunuhan. Seorang pengacara berusaha untuk membantu mahasiswa tersebut untuk menyelesaikan kasusnya.

Di drama ini Lee Seol akan berperan sebagai pengacara cerdas bernama Seo Soo Jin. Langsung saja, berikut sembilan fakta peran Lee Seol dalam KDrama One Ordinary Day. 

1. Sukses berperan sebagai psikopat di KDrama Less Than Evil, Lee Seol kembali mendapat tawaran untuk membintangi drama baru

Jadi Pengacara Cerdas, 9 Fakta Peran Lee Seol di One Ordinary DayLee Seol (instagram.com/coupangplay)

2. Memulai debut pada tahun 2016 silam, Lee Seol telah menunjukkan kualitas aktingnya yang memukau lewat sejumlah drama yang pernah dibintanginya 

Jadi Pengacara Cerdas, 9 Fakta Peran Lee Seol di One Ordinary DayLee Seol (instagram.com/coupangplay)

3. Sejumlah karya Lee Seol selama karier beraktingnya adalah KDrama Hello, Stranger, Lee Than Evil, When The Devil Calls Your Name, dan Amanza

Jadi Pengacara Cerdas, 9 Fakta Peran Lee Seol di One Ordinary DayLee Seol (instagram.com/coupangplay)

Baca Juga: Main dengan Kim Soo Hyun, 9 Potret Lee Seol di Drama yang Diperankan 

4. Di drama One Ordinary Day, ia akan beradu akting dengan Kim Soo Hyun dan Cha Seung Won

Jadi Pengacara Cerdas, 9 Fakta Peran Lee Seol di One Ordinary DayLee Seol (instagram.com/coupangplay)

5. Di drama tersebut ia dipercaya untuk memerankan karakter Seo Soo Jin

Jadi Pengacara Cerdas, 9 Fakta Peran Lee Seol di One Ordinary DayLee Seol (instagram.com/coupangplay)

6. Seo Soo Jin adalah seorang pengacara cerdas yang berintegrasi tinggi dan menjunjung tinggi keadilan 

Jadi Pengacara Cerdas, 9 Fakta Peran Lee Seol di One Ordinary DayLee Seol (instagram.com/difsul)

7. Ia juga dikenal sebagai pengacara yang sigap dalam menangani berbagai kasus hukum 

Jadi Pengacara Cerdas, 9 Fakta Peran Lee Seol di One Ordinary DayLee Seol (instagram.com/difsul)

8. KDrama One Ordinary Day mengangkat genre kriminal, thriler, dan hukum 

Jadi Pengacara Cerdas, 9 Fakta Peran Lee Seol di One Ordinary DayLee Seol (instagram.com/difsul)

9. Drama ini merupakan adaptasi dari serial TV Amerika Serikat yang berjudul Criminal Justice

Jadi Pengacara Cerdas, 9 Fakta Peran Lee Seol di One Ordinary DayLee Seol (instagram.com/difsul)

Nah, itulah sembilan fakta peran Lee Seol dalam drama terbaru One Ordinary Day. Siap berakting dengan aktor ternama Kim Soo Hyun, banyak penggemar yang mengaku tak sabar dengan chemistry keduanya. Drama ini dijadwalkan tayang pada November mendatang.

Baca Juga: 5 Fakta Drama Korea Terbaru Diperankan Kim Soo Hyun dan Lee Seol

Syafitri Diva Photo Verified Writer Syafitri Diva

'Bismillah for everything~'

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Indiana Malia

Berita Terkini Lainnya