12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? 

Bukan kali pertama perankan anak sekolah di Lovely Runner

Seiring dengan popularitas yang diterima oleh drama Korea Lovely Runner, para pemain utama dibaliknya pun tak lepas dari perhatian pemirsa. Aktor Byeon Woo Seok yang menjadi male lead bernama Ryu Sun Jae ini belakangan kerap menghiasi laman perbincangan di berbagai media sosial. Bukan wajah baru di dunia hiburan, nyatanya Byeon Woo Seok telah lama wara-wiri di layar kaca, lho.

Membangun karier aktornya sejak tahun 2016, sudah ada belasan judul drama yang telah ia mainkan. Tentunya terdapat proses panjang dari yang mulanya hanya muncul sebagai cameo hingga jadi langganan pemain utama di berbagai judul drakor terkenal.

Lantas, bagaimana transformasi peran Byeon Woo Seok di drakor?

1. Debut lewat drama Dear My Friends (2016), Byeon Woo Seok perankan sosok keponakan baik hati yang gemar bantu sang bibi di usaha kafe miliknya

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok di drama debutnya, Dear My Friends (dok. tvN/Dear My Friends)

2. Walau sebatas pendukung, tokohnya sebagai kekasih Ha Jin yang red flag di Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo (2016) ini bikin penonton kesal

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok dalam drama Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo (allkpop.com/byeonwooseok)

3. Woo Seok kembali ambil peran kecil dalam Weightlifting Fairy Kim Bok Joo (2016) sebagai senior dari tokoh utama Jung Joon Hyung

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok dalam drama Weightlifting Fairy Kim Bok Joo (dok. Netflix/Weightlifting Fairy Kim Bok Joo)

4. Kali ini, Woo Seok jadi pemain utama di Drama Stage Season 1: History of Walking Upright (2017) bernama Jong Min, siswa SMA yang jago tenis

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok dalam Drama Stage Season 1: History of Walking Upright (naver.com/tvN)

5. Byeon Woo Seok beralih jadi pegawai kantoran bernama Ha Min Gyu dalam web drama Office Watch Season 3: The Gossip Room (2019)

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok dalam web drama Office Watch Season 3: The Gossip Room (hancinema.net/Office Watch Season 3: The Gossip Room)

6. Kehadiran singkat penyanyi pub tampan yang juga teman sekolah dari tokoh utama di Welcome to Waikiki 2 (2019) ini bikin penonton terpesona

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok dalam drama Welcome to Waikiki 2 (dok. Netflix/Welcome to Waikiki 2)

Baca Juga: [QUIZ] Apakah Kamu Cinta Pertama Byeon Woo Seok?

7. Coba peran sampingan yang lebih berani di Search: WWW (2019), Woo Seok tampil sebagai Han Min Gyu yang jadi selingkuhan direktur

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok dalam drama Search: WWW (x.com/kdrama_menfess)

8. Di tahun yang sama, Woo Seok menjelma jadi pria bernama Do Joon yang jalankan agensi perjodohan dalam Flower Crew: Joseon Marriage Agency

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok dalam drama Flower Crew: Joseon Marriage Agency (instagram.com/byeonwooseok)

9. Jadi second lead yang terlibat cinta segitiga di Record of Youth (2020), sosok Won Hae Hyo yang merupakan model dan aktor muda sukses memikat publik

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok dalam drama Record of Youth (imdb.com/Record of Youth)

10. Kembali dengan kisah cinta rumit, Woo Seok perankan putra mahkota pemberontak bernama Lee Pyo di Moonshine (2021)

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok dalam drama Moonshine (instagram.com/byeonwooseok)

11. Berubah drastis, Woo Seok turut ramaikan Strong Girl Nam Soon (2023) dengan karakter antagonisnya sebagai bandar narkoba bernama Ryu Shi Oh

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok dalam drama Strong Girl Nam Soon (instagram.com/byeonwooseok)

12. Byeon Woo Seok comeback lewat drama Lovely Runner (2024) sebagai artis muda populer bernama Ryu Sun Jae

12 Transformasi Peran Byeon Woo Seok di Drama Korea, Ada Favoritmu? potret Byeon Woo Seok dalam drama Lovely Runner (instagram.com/tvn_drama)

Telah lama berkecimpung di dunia akting, Byeon Woo Seok semakin menunjukkan eksistensinya sebagai aktor berbakat Korea Selatan. Dari belasan peran yang telah ia mainkan dalam drakor, mana yang jadi favoritmu?

Baca Juga: 5 Kesamaan Ryu Sun Jae Lovely Runner dan Jung Ki Ho Castaway Diva

Violita Saffana Putri Photo Verified Writer Violita Saffana Putri

Writing is Healing

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Dwi Rohmatusyarifah

Berita Terkini Lainnya