Jennie BLACKPINK kembali menuai sorotan penggemar usai menghadiri perilisan koleksi Calvin Klein pada Rabu (10/5/2023). Pelantun "Solo" itu tampil cantik dengan outfit serba ungu di Calvin Klein Capsule Collection Launch.
Pancarkan aura yang bersinar, Jennie BLACKPINK menunjukkan interaksi gemas dengan sejumlah artis dunia yang juga menghadiri acara tersebut. Mulai dari idol sampai aktris, berikut ini 8 potret interaksi Jennie BLACKPINK dengan artis dunia.