Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
Rose BLACKPINK (instagram.com/roses_are_rosie)

Rose BLACKPINK tengah diliputi perasaan bahagia atas ulang tahunnya yang berlangsung pada tanggal 11 Februari. Ia pun membagikan sederet momen berharga tersebut untuk para penggemar, nih.

Untuk kamu yang penasaran, yuk, simak sembilan momennya berikut ini. Scroll sampai akhir, ya!

1. YG Entertainment merilis official poster untuk merayakan ulang tahun Rose yang ke-26 di akun Instagram resmi BLACKPINK

poster ulang tahun Rose BLACKPINK (instagram.com/blackpinkofficial)

2. Sementara itu, Rose pun membagikan foto masa kecil yang terlihat begitu menggemaskan di akun Instagram pribadinya

postingan ulang tahun Rose BLACKPINK (instagram.com/roses_are_rosie)

3. Pada slide berikutnya, ia juga menambahkan foto cake ulang tahun lengkap dengan lilin "Happy birthday", nih

postingan ulang tahun Rose BLACKPINK (instagram.com/roses_are_rosie)

4. Gak ketinggalan, Jennie ikut menyambut bahagia ulang tahun Rose dengan mem-posting foto manis mereka berdua

tangkapan layar ucapan ulang tahun Jennie untuk Rose BLACKPINK (instagram.com/jennierubyjane)

5. Jisoo juga ikut membagikan ucapannya melalui Instagram story dengan menambahkan caption "saengil chukhahae, chaeng ram chwi"

tangkapan layar ucapan ulang tahun Jisoo untuk Rose BLACKPINK (instagram.com/sooyaaa__)

6. Teman-teman di luar anggota BLACKPINK pun gak ketinggalan ikut mengucapkan selamat untuk Rose, seperti simihaze

tangkapan layar ucapan ulang tahun Simihaze untuk Rose BLACKPINK (instagram.com/simihaze)

7. Seorang koreografer asal Los Angeles juga menyampaikan ucapannya untuk Rose dengan caption "Happy birthday @roses_are_rosie"

tangkapan layar ucapan ulang tahun Kyle untuk Rose BLACKPINK (instagram.com/kylehanagami)

8. Sementara itu, Rose merilis cover spesial untuk lagu "Until I Found You" di akun YouTube-nya pada Sabtu (11/12/2023), lho

postingan ulang tahun Rose BLACKPINK (instagram.com/roses_are_rosie)

9. Rose pun menyampaikan perasaan terimakasihnya atas ucapan ulang tahun dari orang-orang sekitar maupun para penggemar

Mendapat begitu banyak cinta, tak heran jika ulang tahun Rose jadi salah satu momen yang spesial. Selamat bertambah usia, Rose!

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.

Editorial Team