Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
9 Fakta Album Debut VIVIZ, Beam of Prism

VIVIZ dalam foto konsep Beam of Prism (twitter.com/VIVIZ_official)
VIVIZ merupakan salah satu grup KPop yang debutnya sangat dinanti-nanti publik. Pasalnya, grup ini berisikan tiga mantan member Gfriend, yaitu Eunha, SinB, dan Umji.
Setelah penantian yang cukup lama, VIVIZ akhirnya akan melangsungkan debut pada 9 Februari mendatang, nih. Girl group besutan BPM Entertainment ini siap meluncurkan karya pertama mereka melalui album bertajuk Beam of Prism. Berikut sembilan faktanya!
1. Pada 23 Januari 2022, BPM Entertainment mengunggah teaser tentang album debut VIVIZ
2. Album debut VIVIZ yang bertajuk Beam of Prism akan diluncurkan dalam bentuk sebuah mini album
VIVIZ dalam foto konsep Beam of Prism (twitter.com/VIVIZ_official)
3. Mini album tersebut siap dirilis pada 9 Februari 2022 pukul 6PM KST/16.00 WIB
VIVIZ dalam foto konsep Beam of Prism (twitter.com/VIVIZ_official)
4. Mini album Beam of Prism terdiri dari dua versi, yakni versi To dan versi Stand
VIVIZ dalam foto konsep Beam of Prism (twitter.com/VIVIZ_official)
5. Mini album memuat lagu "Intro.", "BOP BOP!", "Fiesta", "Tweet Tweet", "Lemonade", "Love You Like", dan "거울아 (Mirror)"
track list dalam mini album Beam of Prism (twitter.com/VIVIZ_official)
6. Dari ketujuh lagu tersebut, "BOP BOP!" terpilih sebagai title track-nya
VIVIZ dalam foto konsep Beam of Prism (twitter.com/VIVIZ_official)
7. Untuk debutnya ini, VIVIZ telah merilis sederet foto konsep, baik secara grup maupun individu
SinB VIVIZ dalam foto konsep Beam of Prism (twitter.com/VIVIZ_official)
8. Dalam foto konsep tersebut, VIVIZ tampil anggun dan glamor
Eunha VIVIZ dalam foto konsep Beam of Prism (twitter.com/VIVIZ_official)
9. Hingga 31 Januari 2022, total pemesanan Beam of Prism mencapai 6.747 eksemplar di situs Ktown4U
Umji VIVIZ dalam foto konsep Beam of Prism (twitter.com/VIVIZ_official)
Berasal dari mantan member Gfriend, tak heran jika debut VIVIZ sangat dinantikan publik. Sudah siap menyambut debut VIVIZ pada 9 Februari mendatang?
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Topics
Editorial Team
EditorSri Rahayu M
Follow Us