Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Prediksi Setlist Konser EVNNE SET N GO di Jakarta 2025

potret EVNNE (x.com/EVNNE_official)

Sebentar lagi, EVNNE bakal menyapa penggemar Indonesia secara langsung. Grup tersebut akan mengadakan tur Asia "SET N Go" di The Kasablanka Hall, Jakarta Selatan, pada 26 Juli 2025 mendatang.

Biar bisa karaokean dengan nyaman, persiapkan diri dengan lagu-lagu yang bakal dibawakan EVNNE. Lagu apa saja yang akan masuk setlist, ya? Berikut prediksi setlist konser EVNNE di Jakarta. Check this out!

1. Prediksi setlist konser EVNNE di Jakarta

potret EVNNE (x.com/EVNNE_official)

Sebelum Jakarta, EVVNE telah menggelar konser pada 5-6 April 2025 di Seoul. Dari setlist yang beredar, grup ini membawakan sejumlah lagu hit, termasuk "HOT MESS" sampai "TROUBLE," lho. Berikut prediksi setlist konser EVNNE di Jakarta:

  • "UGLY (Rock ver.)"

  • "TROUBLE"

  • "XO"

  • "SYRUP"

  • "Boom Bari"

  • "Pretty Thing"

  • "JUKEBOX"

  • "SET N GO (Rap Unit - Keita, Jihoo)"

  • "CROWN"

  • "HOT MESS"

  • "I <3 U (I love U)"

  • "Birthday"

  • "K.O. (Keep On)"

  • "Role Model"

  • "Call On Me (Josef Salvat cover) (Solo - Hanbin)"

  • "Monster (Shawn Mendes cover) (Solo - Mun Junhyun)"

  • "Birthday Suit (Mike Jay cover) (Solo - Lee Jeonghyun)"

  • "Isis (Joyner Lucas cover) (Performance Unit - Hanbin, Lee Jeonghyun, Mun Junhyun)"

  • "Love Like That"

  • "Badder Love"

  • "To My Youth (BOL4 cover) (Vocal Unit - Seongeon, Yunseo)"

  • "Youth"

  • "Even More"

Encore:

  • "Festa (Korean ver.)"

  • "Shangri-La/Sweet Venom/Hard Carry/Pretty U (VIXX, ENHYPEN, GOT 7, SEVENTEN medley)"

  • "KESHIKI"

  • "TROUBLE"

2. EVNNE akan gelar konser perdana di Jakarta

potret EVNNE (x.com/EVNNE_official)

Konser EVNNE "SET N GO" di Jakarta bakal diadakan di The Kasablanka Hall pada 26 Juli 2025. Selain itu, ini juga menandai pertunjukan perdana mereka di Indonesia sejak debut pada 2023 lalu di bawah Jellyfish Entertainment.

"ENNVE Indonesia, siap-siap... SET N GO! Apakah kalian bersemangat untuk bertemu dengan EVNNE di Jakarta?" begitu bunyi caption di unggahan Fried Rice Live selaku promotor.

3. EVNNE baru merilis album HOT MESS

potret EVNNE (x.com/EVNNE_official)

Pada 10 Februari 2025 lalu, EVNNE telah merilis mini album ke-4, HOT MESS, dengan title track berjudul sama. Lewat comeback kali ini, mereka membawa warna musik baru yang semakin mengukuhkan posisi grup di industri musik.

Dalam mini album HOT MESS, terdapat sederet b-side, termasuk "Birthday", "Love Like That," hingga "Keshiki (Korean Ver.)" yang juga menjadi favorit penggemar. Ini juga menjadi album EVNNE dengan penjualan tertinggi dalam sehari di Hanteo dengan lebih dari 80 ribu eksemplar.

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Zahrotustianah
EditorZahrotustianah
Follow Us