Sebagai pencinta kucing, kamu pasti ingin memberikan yang terbaik untuk sobatmu itu. Paling tidak menyulap hunianmu jadi lebih ramah untuk mereka. Selain merawat mereka dengan baik dan penuh kasih sayang, kamu bisa mewujudkan kepedulianmu dengan hunian ramah kucing.
Kamu bisa melakukannya di rumah, dan ini dia idenya bisa kamu sontek. Lewat delapan proyek di bawah ini contohnya. Mari dicek sebelum diaplikasikan.
