Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Cat Rumah Warna Kuning Cocok dengan Warna Apa? Coba Cek!

cat rumah kuning dan putih
ilustrasi cat rumah kuning dan putih (unsplash.com/lisaanna195)

Warna kuning selalu berhasil mencuri perhatian karena kesan cerah dan hangat yang dibawanya. Gak heran, kalau warna ini sering dipilih untuk menghadirkan suasana yang lebih hidup di rumah. Tapi agar tampilannya makin kece, kamu perlu tahu warna apa saja yang cocok dipadukan dengan kuning.

Setiap kombinasi warna bisa menghadirkan nuansa yang berbeda, mulai dari elegan sampai playful. Nah, kalau kamu lagi cari inspirasi untuk cat rumah bernuansa kuning, artikel ini pas banget buatmu. Yuk, intip deretan warna yang cocok dengan warna kuning yang bisa bikin ruangan makin estetik dan cerah berikut ini!

1. Kuning dan beige selalu jadi pasangan lembut yang menenangkan. Ideal buat kamar bergaya minimalis yang tetap hangat dan welcoming!

cat rumah kuning dan beige
ilustrasi cat rumah kuning dan beige (pexels.com/deepanishad)

2. Kombinasi kuning dan putih selalu sukses bikin ruangan terasa segar dan bersih. Kuning jadi aksen ceria, sementara putih memberi keseimbangan

cat rumah kuning dan putih
ilustrasi cat rumah kuning dan putih (unsplash.com/lisaanna195)

3. Padukan kuning lembut dengan unsur cokelat seperti warna kayu oak atau pinus untuk nuansa hangat dan earthy. Cocok banget buat ruang tamu alami

cat rumah kuning dan warna kayu
ilustrasi cat rumah kuning dan warna kayu (unsplash.com/ciludner)

4. Warna merah tua atau wine berpadu dengan kuning mustard memberi kesan mewah dan klasik. Bisa cocok banget buat dapur atau ruang makan!

cat rumah kuning dan merah
ilustrasi cat rumah kuning dan merah (unsplash.com/jenshish)

5. Kuning yang cerah dipadu abu-abu yang kalem menciptakan keseimbangan sempurna. Terlihat elegan, tapi tetap ceria dan stylish!

cat rumah kuning dan abu-abu
ilustrasi cat rumah kuning dan abu-abu (unsplash.com/peachlatte)

6. Perpaduan kuning dan pink peach menghadirkan nuansa lembut dan feminin. Pas untuk kamar tidur atau ruang santai yang cozy!

cat rumah kuning dan peach
ilustrasi cat rumah kuning dan peach (pexels.com/janvanderwolf)

7. Kuning cerah dan biru navy punya aura elegan yang timeless. Kamu bisa gunakan biru sebagai dasar, lalu tambahkan sentuhan kuning agar lebih hidup

cat rumah kuning dan biru navy
ilustrasi cat rumah kuning dan biru navy (pexels.com/bizarvanjan)

8. Kuning cerah dan hitam pekat bisa ciptakan tampilan modern yang berani. Kombinasi ini cocok untuk ruang kerja atau kamar bergaya edgy!

cat rumah kuning dan hitam
ilustrasi cat rumah kuning dan hitam (unsplash.com/rudakov_g)

9. Seperti sinar matahari dan rerumputan, perpaduan kuning dan hijau bisa menciptakan suasana alami yang hangat dan menenangkan

cat rumah kuning dan hijau
ilustrasi cat rumah kuning dan hijau(unsplash.com/ricardo4to)

10. Kuning cerah dan biru muda yang lembut memberi kontras yang manis. Kombinasi ini bikin ruangan tampak segar tanpa terasa berlebihan!

cat rumah kuning dan biru muda
ilustrasi cat rumah kuning dan biru muda (unsplash.com/patrickian4)

11. Dua warna hangat ini bikin efek sunset yang memanjakan mata. Kuning dan oranye bersama hadirkan nuansa retro dan penuh semangat!

cat rumah kuning dan oranye
ilustrasi cat rumah kuning dan oranye (unsplash.com/snowshade)

12. Tampil playful dengan kuning dan ungu, kombinasi ini bikin suasana ruangan terasa fun, modern, dan penuh energi positif!

cat rumah kuning dan ungu
ilustrasi cat rumah kuning dan ungu (unsplash.com/redpuma)

Nah, itu dia deretan warna yang cocok banget dipadukan dengan cat rumah warna kuning, tinggal sesuaikan aja dengan suasana dan gaya interior yang kamu mau. Dengan kombinasi yang pas, rumahmu bakal terlihat makin cerah, hangat, dan pastinya estetik banget!

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Muhammad Tarmizi Murdianto
EditorMuhammad Tarmizi Murdianto
Follow Us

Latest in Life

See More

Ramai Soal Marissa Anita, Gimana Cara Cewek Aries Hadapi Perceraian?

19 Nov 2025, 15:45 WIBLife