TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Nama Buah dalam Bahasa Melayu, Ada yang Mirip Bahasa Indonesia!

Mulai dari tembikai hingga tarikh

bendera Malaysia (bergerpaints.com)

Malaysia merupakan salah satu negara tetangga Indonesia. Masyarakat di sana sendiri menggunakan bahasa Melayu Malaysia sebagai bahasa resmi negara tersebut. Ada juga bahasa yang populer bagi masyarakat Malaysia, seperti bahasa Inggris dan bahasa Mandarin. 

Menariknya, bahasa Melayu sendiri ternyata telah menyerap cukup banyak kata dari bahasa lainnya. Beberapa kosakata dalam bahasa tersebut ternyata ada yang mirip dengan bahasa Indonesia hingga bahasa Inggris, termasuk nama-nama buah.

Berikut 10 nama-nama buah dalam bahasa Melayu Malaysia yang wajib kamu tahu. 

1. Dalam bahasa Melayu, buah melon sendiri biasa disebut tembikai

potret buah melon (pixabay.com/congerdesign)

2. Sedangkan jambu batu merupakan istilah dalam bahasa Melayu untuk menyebutkan buah jambu biji

potret buah jambu (pixabay.com/Indianistic)

3. Buah apel dalam bahasa Melayu Malaysia bisa disebut apple atau epal ya

potret buah apel (pixabay.com/pixel2013)

4. Sama dengan bahasa Indonesia, sebutan buah nangka juga memiliki makna yang sama bagi masyarakat Malaysia

potret buah jambu (pixabay.com/Indianistic)

Baca Juga: 11 Kata Bahasa Indonesia yang Maknanya Berbeda Bila di Tanah Melayu

5. Serapan dari bahasa Inggris, bahasa Melayu dari alpukat ialah avocado ya

potret buah alpukat (pixabay.com/tookapic)

6. Buah blueberry memiliki makna yang sama dengan bahasa Melayu Malaysia, Indonesia, dan Inggris, lho

potret buah blueberry (pixabay.com/elizadean)

7. Berbeda dengan buah blueberry, penyebutan buah ceri dalam bahasa Melayu Malaysia dan Indonesia berbeda dengan bahasa Inggris

potret buah ceri (pixabay.com/Shutterbug75)

8. Serapan juga dalam bahasa Inggris, buah jeruk ternyata disebut orange dalam bahasa Melayu Malaysia

potret buah jeruk (pixabay.com/Hans)

9. Buah kelapa memiliki makna yang sama antara bahasa Indonesia dan Melayu Malaysia ya

potret buah kelapa (pixabay.com/huyenxu94)

Baca Juga: 5 Serba-serbi Bolu Kemojo, Kue Basah Khas Melayu yang Manis dan Legit

Verified Writer

Anoraga Ilafi

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya