TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Nama Tempat dalam Bahasa Jawa yang Harus Kamu Tahu 

Ada yang tahu peken itu apa? #IDNTimesLife

ilustrasi gubuk (unsplash.com/ Michele Tardivo)

Keberagaman bahasa daerah di Indonesia memiliki ciri khas dan keunikannya masing-masing. Bahasa Jawa adalah salah satunya.

Dalam kehidupan sehari-hari, bahasa berperan penting karena memudahkan untuk berkomunikasi dan interaksi dengan orang lain. Di sisi lain, salah satu wujud kita dalam menjaga dan melestarikan bahasa daerah adalah dengan mempelajarinya.

Nah, bagi kamu yang ingin mengenal bahasa Jawa lebih lanjut, kamu bisa memulainya dengan mempelajari penyebutan nama-nama tempat berikut ini. Simak ulasan di bawah ini, ya!

1. 'Sungai' dalam bahasa Jawa adalah kali (ngoko) dan lèpèn (krama)

ilustrasi sungai (unsplash.com/Wes Grant)

2. Gubug adalah sebutan untuk 'rumah kecil' yang sering ditemukan di sawah

ilustrasi sebuah gubug (unplash.com/Allison Heine)

Baca Juga: 9 Nama Hewan dalam Bahasa Batak, Beda Jauh dari Bahasa Indonesia!

3. 'Dapur' dalam bahasa Jawa adalah pawon

ilustrasi dapur (unplash.com/ Jason Briscoe)

4. Dalam bahasa Jawa, langgar berarti 'musala'

ilustrasi salat di Langgar (unplash.com/Masjid Pogung Dalangan)

5. Nama 'pasar' dalam bahasa Jawa merupakan peken

ilustasi pasar (unplash.com/The lan)

Baca Juga: 10 Nama Hewan dalam Bahasa Malaysia yang Berbeda dari Bahasa Indonesia

6. Lumbung itu sebutan untuk tempat menyimpan padi

ilustrasi lumbung (unplash.com/Chris Boese)

7. Sebutan 'pos ronda' dalam bahasa Jawa merupakan cakruk

ilustrasi cakruk (pexels.com/ArtHouse Studio)

8. 'Toilet' dalam bahasa Jawa disebut jedhing

ilustrasi jeding (unsplash.com/Filios Sazeides)

Baca Juga: 10 Kata Bahasa Madura Berawalan K yang Mirip Bahasa Indonesia

Verified Writer

Ni

nothing is impossible if you keep trying.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya