Ada anggapan yang bilang kalau mencari keberanian, bergaulah dengan anak muda. Tetapi kalau kita mencari kebijaksanaan dan ketenangan, berbicaralah pada yang tua. Anggapan tersebut sepertinya relevan ketika kita membuka petuah-petuah dari Confucius. Confucius adalah pengajar sekaligus filsuf yang terkenal di Tiongkok.
Kata-kata Confucius begitu menyejukkan hati. Berikut 10 kalimat bijak Confucius yang akan menguatkanmu saat merasa sedih dan lemah.