TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

15 Kata Penyemangat dari Idol Korea Buatmu yang Sering Insecure

Kalau kata Suga sih terserah aja~

instagram.com/bts.bighitofficial

Insecure merupakan keadaan tidak percaya diri terhadap apa yang kamu miliki. Biasanya perasaan insecure disebabkan oleh standar dan pandangan masyarakat yang sangat tinggi.

Hati-hati, insecure bisa mengakibatkan gangguang kesehatan mental lho. Untuk itu, para idol Korea ini berusaha menyemangati kamu agar tidak merasa insecure lagi. Berikut 15 kata penyemangat dari idol untuk kalian yang suka insecure

1. "Kamu cantik, tapi kamu harus mencintai dirimu maka kamu akan menyadari kecantikanmu." (Suho EXO)

instagram.com/kimjuncotton

2. "Banyak yang membenciku apapun yang kulakukan. Dulu itu menyakitiku, tapi aku hanya bisa melakukan yang terbaik." (HyunA)

instagram.com/hyunah_aa

3. "Kita semua pernah merasa tidak cantik. Tapi, kita punya keunikan masing-masing." (Dara 2NE1)

instagram.com/daraxxi

Baca Juga: 5 Motivasi untukmu yang Baru Mengalami Kegagalan, Biar Semangat Lagi!

4. "Mereka akan tetap menilaiku, jadi terserah saja." (Suga BTS)

instagram.com/bts.bighitofficial

5. "Jangan hanya mengikuti kata-kata orang di sekitarmu, lakukanlah sesuai keinginanmu." (Jisoo BLACKPINK)

instagram.com/sooyaaa_

6. "Jika aku tidak cocok dengan standar yang berlaku, maka aku harus punya standarku sendiri." (Hwasa Mamamoo)

instagram.com/_mariahwasa

7. "Diriku adalah yang paling berharga, walau aku punya banyak kekurangan, diriku tetaplah indah." (Jin BTS)

instagram.com/bts.bighitofficial

8. "Tidak ada yang terlahir jelek. Kita hanya dilahirkan dalam masyarakat yang menghakimi."  (RM BTS)

instagram.com/bts.bighitofficial

9. "Be you, be unique, be crazy. You are beautiful." (Ten WayV/ NCT /SuperM)

instagram.com/tenlee_1001

10. "Lakukan sesuatu sesuai yang kamu inginkan bukan karena terpaksa." (Hanbin)

twitter.com/filmhanbin

11. "Kamu adalah pemeran utama dalam hidupmu." (Doyoung NCT)

instagram.com/do0_nct

12. "Jangan mencari persetujuan dari orang lain, cukup percaya pada dirimu sendiri." (Yuna ITZY)

instagram.com/itzy.all.in.us

13. "Percayalah pada dirimu. Jangan terburu-buru, walau sedikit pasti kamu akan menggapainya." (Yunho TVXQ)

instagram.com/yunho2154

14. "Beda itu tidak salah. Tetap percaya diri, jangan berhenti berharap, tunjukan apa yang kamu punya." (Huening Kai TXT)

twitter.com/TXT_members

Baca Juga: Alami Quarter Life Crisis? 10 Quote KDrama Ini Bantu Kalian Bangkit!

Verified Writer

Sekar Arum

someone who wants to learn new things

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya