Bunga anggrek sudah lama jadi primadona bagi pencinta tanaman. Bahkan, pesatnya persaingan tanaman saat ini, tak mengurangi kepopuleran bunga tropis ini.
Memiliki jenis yang beragam dengan warna kelopok memesona, berikut beberapa jenis anggrek paling elok yang bisa jadi pilihan untuk tanaman hias rumahmu. Yuk, intip di bawah ini!