Bicara soal relationship, setiap orang tentu punya kriterianya sendiri perihal pasangan. Akan tetapi dari banyaknya kriteria, ada baiknya jika kamu mengetahui apakah pasanganmu seorang family oriented ataukah tidak.
Karena hal itu akan mempengaruhi banyak hal ketika hubungan kalian akan ke jenjang yang lebih serius di masa depan. Akan tetapi bagaimanakah cara untuk mencari tahu hal itu? Simak lima cara di antaranya yang akan kita bahas di bawah ini.