Jika kamu terlibat cinta lokasi, kamu gak perlu malu mengakuinya. Memang cinta bisa tumbuh kapan dan di mana saja, kan? Namun kalau kamu gampang banget cinlok, jangan-jangan ada yang gak beres denganmu.
Bukan apa-apa sih, tetapi terlalu sering cinlok bisa membawa banyak akibat buruk baik untuk dirimu, orang yang kamu sukai, apalagi pasanganmu. Coba deh, kamu pikirkan baik-baik tujuh hal di bawah ini biar gak sering cinlok lagi.
