Jika kamu adalah perempuan yang memilih bekerja tanpa terikat dengan waktu dan tempat di luar rumah, keputusan itu tetaplah tepat. Sebab, di zaman serba canggih ini peluang berkarir dari rumah terbuka besar.
Namun, bisakah karier puncak tetap tercapai hanya dari aktivitas di rumah?
Tenang, kamu tetap bisa mengatur hal itu dengan trik-trik berikut ini. Yuk, simak!