7 Inspirasi Outfit Pastel ala Nurul Hikmah Febriani, Jadi Makin Manis!

Outfit bernuansa warna pastel gak pernah bikin kamu mati gaya. Warna-warna pastel sendiri memiliki karakter yang membuat si pemakai menjadi terlihat lebih kalem. Outfit warna ini sangat cocok kamu kenakan untuk berkencan, hangout, jalan-jalan, dan kegiatan lainnya.
Khusus untuk kamu yang berhijab, gak usah bingung mencari pakaian apa yang akan dipakai. Langsung sontek sederet inspirasi outfit bernuansa pastel ala Nurul Hikmah Febriani berikut ini.
1. Pertama, Nurul memilih long shirt dress baby pink yang pancarkan vibes kalem

2. Padanan kemeja milo dengan basic pants krem ini membuatmu terlihat kalem banget

3. Pilih padanan peplum top putih dengan basic pants milo. Super manis!

4. Selanjutnya kamu bisa mengenakan kemeja gingham puff sleeve krem dengan rok panjang senada

5. Paduan kemeja putih yang dilapisi vest ini semakin kece saat dipadukan dengan jeans favorit

6. Lalu kamu bisa tampil ala smart casual dalam balutan kemeja putih dan skinny pants milo. Lapisi dengan striped vest senada

7. Padanan inner shirt krem dengan kemeja lilac sebagai outer dan rok panjang senada bikin tampilanmu makin kece

Semua gaya Nurul Hikmah Febriany di atas akan membantu pancarkan vibes kalem dalam dirimu, lho. Langsung pilih gaya Nurul yang ingin disontek, ya!
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.