TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Koleksi Busana SEDASA Karya Khanaan Shamlan di Panggung JFW 2020

Rayakan 10 tahun kariernya di dunia fashion!

Busana SEDASA Karya Khanaan Shamlan di Panggung JFW 2020. 25 Oktober 2019. IDN Times/Febriyanti Revitasari

Tahun ini, tepat jadi satu dasawarsa bagi perancang Khanaan Shamlan berkarya di dunia fashion. Karena itulah, ia hadir dalam Jakarta Fashion Week 2020 di Senayan City pada Jumat (25/10) lalu dengan koleksi bernama SEDASA. Berkolaborasi dengan Crystallure by Wardah, ia membawakan 20 busana dengan gaya yang menarik.

Ingin tahu dengan koleksi yang berarti 10 dalam Bahasa Jawa tersebut? Simak koleksi busana SEDASA karya Khanaan Shamlan di panggung JFW 2020 berikut!

1. Sentuhan beadings atau manik-manik, berhasil membuat turtleneck blouse ini berbeda dan keluar dari kesan flat

Busana SEDASA Karya Khanaan Shamlan di Panggung JFW 2020. 25 Oktober 2019. IDN Times/Febriyanti Revitasari

2. Untuk yang berhijab, tampilan berupa blouse panjang dengan leher cheongsam dan rangkaian manik-manik ini, layak dicoba

Busana SEDASA Karya Khanaan Shamlan di Panggung JFW 2020. 25 Oktober 2019. IDN Times/Febriyanti Revitasari

3. Tampilan kaftan tidak lagi monoton lewat aksen pita pada pergelangan tangan dan manik-manik yang membujur dari leher ke bagian bawah

Busana SEDASA Karya Khanaan Shamlan di Panggung JFW 2020. 25 Oktober 2019. IDN Times/Febriyanti Revitasari

4. Busana ini tepat untuk kondangan atau acara resmi. Atasannya dipenuhi manik-manik bak kebaya serta sabuk pita yang minimalis

Busana SEDASA Karya Khanaan Shamlan di Panggung JFW 2020. 25 Oktober 2019. IDN Times/Febriyanti Revitasari

Baca Juga: Inspirasi Busana Maleficent, Aurora, & Queen Ingrith dalam JFW 2020

5. Jika ingin lebih formal, atasan serupa coat & blazer ini tak salah dicoba. Manik-manik yang dipasang simetris, mencuatkan kesan profesional

Busana SEDASA Karya Khanaan Shamlan di Panggung JFW 2020. 25 Oktober 2019. IDN Times/Febriyanti Revitasari

6. Bak putri, penggunaan kain berbahan sutra ini begitu sempurna berkat potongan peplum & beadings di sekitar dada

Busana SEDASA Karya Khanaan Shamlan di Panggung JFW 2020. 25 Oktober 2019. IDN Times/Febriyanti Revitasari

7. Kaftan dengan nuansa keemasan ini, adalah solusi yang paripurna bagi perempuan yang tidak menyenangi detail-detail rumit pada busana

Busana SEDASA Karya Khanaan Shamlan di Panggung JFW 2020. 25 Oktober 2019. IDN Times/Febriyanti Revitasari

8. Kaftan yang terlihat gemerlap di sisi lengan hingga tangan ini, dilengkapi lipatan-lipatan cantik bak mewahnya kerajaan

Busana SEDASA Karya Khanaan Shamlan di Panggung JFW 2020. 25 Oktober 2019. IDN Times/Febriyanti Revitasari

9. Long outer dengan bahan berkilau ini, sangat serasi dipadukan dengan inner dan hijab yang tak kalah mengilap pula

Busana SEDASA Karya Khanaan Shamlan di Panggung JFW 2020. 25 Oktober 2019. IDN Times/Febriyanti Revitasari

Baca Juga: Desainer Lokal Hidupkan Kisah Maleficent: Mistress of Evil di JFW 2020

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya