9 Referensi Gaya Outfit Boyish ala Urassaya Sperbund, Girl Crush!

Kamu bisa tampil tomboi dengan kece lewat referensi berikut

Cewek identik dengan gaya berbusana yang feminin. Namun, dunia fesyen tidak terpaku pada itu saja. Sebab, kini tren fesyen dengan gaya boyish pun semakin berkembang.

Apakah kamu juga termasuk cewek yang suka dengan gaya outfit boyish? Jika iya, maka kamu bisa menjadikan sembilan gaya outfit boyish Urassaya Sperbund berikut ini sebagai referensi.

1. Berikan kesan cewek tangguh pada penampilanmu dengan longsleeve shirt putih yang dibalut striped vest dan trousers hitam

9 Referensi Gaya Outfit Boyish ala Urassaya Sperbund, Girl Crush!Urassaya Sperbund (instagram.com/urassayas)

2. Kamu bisa memilih padanan kemeja putih polos dengan skinny jeans dan chelsea boots seperti ini juga, lho

9 Referensi Gaya Outfit Boyish ala Urassaya Sperbund, Girl Crush!Urassaya Sperbund (instagram.com/urassayas)

3. Padanan kemeja kotak-kotak dengan basic pants hitam ini jadi pilihan terbaik dan paling mudah disontek untuk gaya boyish

9 Referensi Gaya Outfit Boyish ala Urassaya Sperbund, Girl Crush!Urassaya Sperbund (instagram.com/urassayas)

4. Selanjutnya, pilihlah singlet putih dan cargo pants hijau olive dan outer purih serta sneakers senada

9 Referensi Gaya Outfit Boyish ala Urassaya Sperbund, Girl Crush!Urassaya Sperbund (instagram.com/urassayas)

5. Paduan longsleeve shirt kren dengan casual pants senada ini semakin trendi, jika dipadukan dengan boots favoritmu

dm-player
9 Referensi Gaya Outfit Boyish ala Urassaya Sperbund, Girl Crush!Urassaya Sperbund (instagram.com/urassayas)

Baca Juga: 9 Ide Outfit Penuh Gaya ala Urassaya Sperbund, OOTD Untuk Sehari-hari!

6. Tampil ala cewek mamba dalam paduan crop top hitam berbalut one set blazer hitam dan sneakers. Vibes cewek tangguh banget!

9 Referensi Gaya Outfit Boyish ala Urassaya Sperbund, Girl Crush!Urassaya Sperbund (instagram.com/urassayas)

7. Pilihlah padanan t-shirt pink dengan cargo pants krem. Tambahkan pula Ikat pinggang hitam dan boots untuk melengkapi penampilanmu

9 Referensi Gaya Outfit Boyish ala Urassaya Sperbund, Girl Crush!Urassaya Sperbund (instagram.com/urassayas)

8. Padanan sleeveless top dengan wide jogger pants hitam seperti ini bisa pancarkan aura boyish yang kuat dalam OOTD-mu

9 Referensi Gaya Outfit Boyish ala Urassaya Sperbund, Girl Crush!Urassaya Sperbund (instagram.com/urassayas)

9. Striped crop shirt hitam dengan highwaist pants dan boots senada, bakal cocok banget dipakai saat kamu beraktivitas di outdoor

9 Referensi Gaya Outfit Boyish ala Urassaya Sperbund, Girl Crush!Urassaya Sperbund (instagram.com/urassayas)

Supaya gak bosan pakai outfit yang itu-itu saja, ada baiknya kamu bereksperimen mengikuti beragam tren fesyen, salah satunya gaya boyish. Dari sembilan referensi gaya outfit boyish ala Urassaya Sperbund di atas, kamu paling suka yang mana, nih?

Baca Juga: 9 Outwear Monokrom ala Urassaya Sperbund Bikin Kamu Anggun Bak Ratu!

Arunika Bintang Photo Verified Writer Arunika Bintang

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ines Sela Melia

Berita Terkini Lainnya