TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Mix & Match Baju Koko ala Seleb Pria, Inspirasi Buat Lebaran Nih!

Gak melulu pakai baju putih kok, bro!

Instagram/rizkynazar20

Baju koko adalah busana yang banyak dipakai oleh umat muslim saat ibadah, terutama saat bulan Ramadan maupun Lebaran. Tak terkecuali para selebriti pria Indonesia. Mereka juga mengenakan baju koko saat perayaan hari besar umat agama Islam.

Berhubung lebaran akan datang sebentar lagi, nih IDN Times kasih inspirasi padu padan gaya dengan baju koko ala selebriti. Contek yuk padu padan gaya mereka.

1. Sebagai busana muslim, baju koko paling simpel dipadukan dengan sarung ala Anjasmara

Instagram/anjasmara

2. Dipadukan dengan celana berpotongan slim fit ala Dude Harlino pun tetap kece

Instagram/dude2harlino

3. Scarf bisa kamu jadikan aksesori di leher agar tampak stylish

Instagram/benkasyafani

4. Busana koko warna putih paling banyak ditemukan daripada warna lainnya. Ingin yang berbeda? Kenakan long shirt ala Irwansyah

Instagram/irwansyah

Baca Juga: 10 Gaya Keren Mena Massoud 'Aladdin' yang Bikin Tampil Out of the Box

5. Bila ingin menonjolkan unsur earth tone, kenakan busana dengan colour block berwarna coklat tanah seperti yang dipakai Arie Untung

Instagram/ariekuntung

6. Busana koko berwarna hitam polos dengan emboss di bagian dada bikin gayamu terlihat klasik seperti Fazzill Alditto

Instagram/ajil_ditto08

7. Tak ingin berkemeja? Tenang aja, ada juga lho busana koko dengan model blouse ala Mario Irwinsyah

Instagram/marioirwinsyah

8. Tren busana Aladdin ala Verrell Bramasta cocok bagi kalian yang ingin tampil kekinian. Verrell memilih memakai busana koko dengan panjang selutut

Instagram/bramastavrl

9. Busana koko gak harus berlengan panjang. Kamu pun bisa tampil modis dengan lengan pendek seperti Rizky Nazar

Instagram/rizkynazar20

Baca Juga: 10 Inspirasi Gaya Bukber Bagi Cowok Remaja ala Angga Yunanda

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya