TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Data Lengkap Kasus COVID-19 di Indonesia 1 April 2023

Sebanyak 299 orang sembuh dari COVID-19

Ilustrasi nakes di ruang IGD (ANTARA FOTO/Fauzan)

Jakarta, IDN Times - Satgas COVID-19 terus menginformasikan data terbaru COVID-19. Pada Sabtu (1/4/2023) ada 6.746.960 kasus di Indonesia yang terpapar virus corona sejak awal pandemik COVID-19 merebak di tanah air. Ada penambahan 486 kasus positif COVID-19 hari ini. 

Perlu diketahui, terdapat peningkatan 184 kasus aktif di Indonesia, angka ini menunjukkan jumlah orang yang menjalani perawatan atau isolasi COVID-19, maka ada 5.410 kasus aktif di Indonesia.

Baca Juga: Studi: Paxlovid dan Vaksinasi COVID-19 Turunkan Risiko Long COVID

1. Data Lengkap Kasus COVID-19 di Indonesia hari ini

Ilustrasi petugas saat disinfektan COVID-19. (ANTARA FOTO/Fauzan)

Berikut adalah rincian data lengkap kasus COVID-19 di Indonesia pada Sabtu, 1 April 2023:

  • Aceh 0
  • Sumatera Utara 2
  • Sumatera Barat 0
  • Riau 0
  • Jambi 1
  • Sumatera Selatan 0
  • Bengkulu 0
  • Lampung 2
  • Bangka Belitung 1
  • Kepulauan Riau 0
  • DKI Jakarta 219
  • Jawa Barat 118
  • Jawa Tengah 19
  • DI Yogyakarta 14
  • Jawa Timur 43
  • Banten 45
  • Bali 6
  • Nusa Tenggara Barat 0
  • Nusa Tenggara Timur 1
  • Kalimantan Barat 5
  • Kalimantan Tengah 3
  • Kalimantan Selatan 1
  • Kalimantan Timur 2
  • Kalimantan Utara 1
  • Sulawesi Utara 1
  • Sulawesi Tengah 0
  • Sulawesi Selatan 1
  • Sulawesi Tenggara 0
  • Gorontalo 0
  • Sulawesi Barat 0
  • Maluku 0
  • Maluku Utara 0
  • Papua 0
  • Papua Barat 1

Dalam Proses Verifikasi di Lapangan 0

Total 486

2. Sebanyak 299 orang sembuh dari COVID-19

Ilustrasi ruang isolasi (ANTARA FOTO/Adeng Bustomi)

Hingga saat ini terdapat 6.580.527 kasus yang telah dinyatakan sembuh dari COVID-19. Sebanyak 299 orang berhasil mengalahkan virus COVID-19 dan menyumbang penambahan kasus sembuh dari data sebelumnya.

Daerah dengan angka kesembuhan terbanyak hari ini yaitu DKI Jakarta 148, Banten 71, Jawa Timur dan Jawa Barat 72 kemudian Yogyakarta serta Jawa Tengah masing-masing lima orang.

Baca Juga: Studi: Paxlovid dan Vaksinasi COVID-19 Turunkan Risiko Long COVID

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya