TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Daftar Wilayah Level 1-3 PPKM Jawa-Bali, Daerah Kamu Masuk Mana?

Seluruh wilayah di DKI Jakarta masuk PPKM level 1

Ilustrasi PPKM (ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha)

Jakarta, IDN Times - Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian, memperbarui Instruksi Mendagri Nomor 57 Tahun 2021. Instruksi tersebut berisi tentang aturan Pemberlakuan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level, 3, level 2, dan level 1 di Jawa-Bali.

Untuk DKI Jakarta, semua wilayahnya masuk kriteria PPKM level 1, yakni Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu, Kota Administrasi Jakarta Barat, Kota Administrasi Jakarta Timur, Kota Administrasi Jakarta Selatan, Kota Administrasi Jakarta Utara dan Kota Administrasi Jakarta Pusat.

Baca Juga: Menkes Budi Bakal Blak-Blakan Buka Data Atasi Klaster Sekolah 

1. Kota Tangerang dan Kabupaten Tangerang masuk PPKM level 1

Warga Ciputat, Tangsel, penerima bantuan sembako (ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal)

Untuk wilayah Provinsi Banten, ada dua daerah yang masuk PPKM level 1, yakni Kota Tangerang dan Kabupaten Tangerang.

Berikut detail status PPKM wilayah Banten selengkapnya:
- Level 1: Kota Tangerang, Kabupaten Tangerang
- Level 2: Kota Tangerang Selatan
- Level 3: Kota Cilegon, Kabupaten Serang, Kabupaten Pandeglang, Kabupaten Lebak, dan Kota Serang.

Baca Juga: BPBD DKI Ingatkan Cuaca Esktrem di Jakarta Hingga 6 November 

2. Kriteria PPKM level di Jawa Barat-Jawa Tengah

Ilustrasi Gedung Sate, Bandung, Jawa Barat (IDN Times/Debbie Sutrisno)

Berikut deretan wilayah yang masuk PPKM level 3 hingga level 1 di Jawa Barat dan Jawa Tengah:

Jawa Barat:

- Level 1: Kota Bogor, Kabupaten Pangandaran, Kota Banjar, Kabupaten
Bekasi
- Level 2: Kota Sukabumi, Kota Cirebon, Kota Bekasi, Kota Bandung, Kota Depok, Kota Cimahi, Kabupaten Karawang, Kabupaten Ciamis, Kabupaten Bandung Barat, Kabupaten Sumedang,
Kabupaten Subang
- Level 3: Kabupaten Kuningan, Kabupaten Tasikmalaya, Kabupaten
Sukabumi, Kabupaten Purwakarta, Kabupaten Majalengka, Kota Tasikmalaya, Kabupaten Indramayu, Kabupaten Cirebon, Kabupaten Cianjur, Kabupaten Bogor, Kabupaten Bandung dan Kabupaten Garut.

Jawa Tengah:

- Level 1: Kota Tegal, Kota Semarang, Kota Magelang, Kabupaten
Demak
- Level 2: Kabupaten Wonogiri, Kabupaten Temanggung, Kabupaten
Sukoharjo, Kabupaten Sragen, Kabupaten Rembang, Kabupaten Purworejo, Kota Surakarta, Kota Salatiga, Kota Pekalongan, Kabupaten Klaten, Kabupaten Kendal, Kabupaten Karanganyar, Kabupaten Cilacap, Kabupaten Banyumas, Kabupaten Semarang, Kabupaten Boyolali
- Level 3: Kabupaten Wonosobo, Kabupaten Tegal, Kabupaten Purbalingga, Kabupaten Pemalang, Kabupaten Pati, Kabupaten Magelang, Kabupaten Kudus, Kabupaten Kebumen, Kabupaten Banjarnegara, Kabupaten Pekalongan, Kabupaten Jepara, Kabupaten Grobogan, Kabupaten Brebes, Kabupaten Blora, dan Kabupaten Batang.

2. DIY dan Bali ada di PPKM level 2

Penataan di kawasan Tugu Yogyakarta. IDN Times/Febriana Sinta

Untuk wilayah DI Yogyakarta dan Bali, semua daerahnya masuk dalam PPKM level 2. Berikut rincian selengkapnya:

DIY, PPKM level 2: Kabupaten Sleman, Kabupaten Bantul, Kota Yogyakarta, Kabupaten Kulonprogo, dan Kabupaten Gunungkidul.

Bali, PPKM level 2: Kabupaten Jembrana, Kabupate Bangli, Kabupaten Karangasem, Kabupaten Badung, Kabupaten Gianyar, Kabupaten Klungkung, Kabupaten Tabanan, Kabupaten Buleleng, dan Kota Denpasar.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya