Kenya merupakan salah satu negara yang menyimpan banyak sekali spesies hewan-hewan khas dari benua Afrika. Memiliki padang rumput sabana yang sangat luas sebagai habitat dan ekosistem, berbagai jenis hewan eksotis dapat dijumpai dengan berbagai ukuran dan bentuk yang memukau. Selain itu, terdapat juga beberapa taman nasional yang menjadi tempat untuk mengeksplorasi kekayaan fauna di Kenya.
Dikenal dengan alam liarnya yang menjadi habitat dari hewan mamalia yang langka. Inilah lima hewan eksotis yang dapat kamu temukan di negara Kenya dilansir dari laman Worldatlas dan Africansermonsafaris, sebagai berikut: