10 Lokasi Calon Tujuan Wisata di Planet Mars, Tertarik ke Sana?

Mau ke lokasi mana dulu nih?

Sebagai salah satu planet yang berpotensi menampung manusia, penjelajahan ke Mars sudah dilakukan. Meski memang belum diketahui apakah Mars bisa dihuni dalam waktu dekat, namun NASA dan beberapa organisasi antariksa lain sudah membuka wacana untuk melakukan kolonialisasi maupun perjalanan manusia ke Mars.

Banyak lokasi menarik di planet merah tersebut yang bisa dijelajahi. Baik dari segi penampakan geologisnya, maupun sejarahnya dengan penelitian manusia di Bumi. Melansir Space dan Nasa, berikut ini adalah 10 lokasi yang mungkin bisa dijadikan tujuan wisata jika manusia sudah mulai berkunjung ke Mars. Yuk intip!

1. Olympus Mons gunung tertinggi di Tata Surya ada di Mars, tingginya tiga kali Mount Everest lho!

10 Lokasi Calon Tujuan Wisata di Planet Mars, Tertarik ke Sana?Gambar Olympus Mons oleh NASA. (mars.nasa.gov)

2. Pegunungan Tharsis di Mars memiliki 12 gunung berapi raksasa dan meliputi wilayah sejauh 4000 km, luas ya?

10 Lokasi Calon Tujuan Wisata di Planet Mars, Tertarik ke Sana?Gambar pegunungan Tharsis di Mars. (mars.nasa.gov)

3. Ngarai Valles Marineris terbentang empat kali lebih panjang dari Grand Canyon

10 Lokasi Calon Tujuan Wisata di Planet Mars, Tertarik ke Sana?Gambar Valles Marineris dari permukaan Mars. (mars.nasa.gov)

4. Kutub Utara planet Mars tertutup salju karbon dioksida saat musim dingin dan mencair saat cuaca hangat

10 Lokasi Calon Tujuan Wisata di Planet Mars, Tertarik ke Sana?Kutub utara Mars yang bersalju. (nasa.gov)

5. Sedangkan Kutub Selatannya selalu diselimuti salju karbon dioksida dan air

10 Lokasi Calon Tujuan Wisata di Planet Mars, Tertarik ke Sana?Kutub selatan Mars (mars.nasa.gov)

Baca Juga: 7 Game yang Berlatar di Planet Mars, Jelajah Luar Angkasa!

6. Gale Crater adalah lokasi di mana manusia menyadari pernah ada air di planet Mars

10 Lokasi Calon Tujuan Wisata di Planet Mars, Tertarik ke Sana?Gambar Gale carter (mars.nasa.gov)

7. Mount Sharp di dalam Gale Crater bahkan menyisakan cerita adanya mikroba di planet Mars

10 Lokasi Calon Tujuan Wisata di Planet Mars, Tertarik ke Sana?Mont Sharp di dalam Gale Crater (nasa.gov)

8. Medusa Fossae sempat menggegerkan penghuni Bumi tentang jejak UFO di planet Mars

10 Lokasi Calon Tujuan Wisata di Planet Mars, Tertarik ke Sana?Gambar Medusa Fossae (mars.nasa.gov)

9. Ghost Dune adalah bukit pasir kuno untuk mempelajari sejarah perubahan iklim di planet Mars

10 Lokasi Calon Tujuan Wisata di Planet Mars, Tertarik ke Sana?Gambar Ghost Dune (astrobiology.nasa.gov)

10. Ada Recurring Slope Linear (RSL) di Hale Crater yang merupakan garis kemiringan berulang, juga menjadi tanda adanya air di Mars

10 Lokasi Calon Tujuan Wisata di Planet Mars, Tertarik ke Sana?Gambar RSL (hirise-pds.lpl.arizona.edu)

Itulah sepuluh tempat yang bisa dijadikan lokasi wisata di planet Mars. Kalau perjalanan ke Mars sudah bisa terwujud untuk paket wisata komersial, kamu mau ikut wisata ke Mars?

Baca Juga: Terharu, InSight Kirim Pesan Terakhir dari Mars

Anita Hadi Saputri Photo Verified Writer Anita Hadi Saputri

Seorang ibu | Freelancer

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Fatkhur Rozi

Berita Terkini Lainnya