Setiap hewan mempunyai kelebihan dalam segala hal. Mereka memamerkan kelebihannya melalui berbagai fisik seperti mata, kaki, ekor, tangan dll. Hewan dengan kekuatan pukulan terkuat terbilang jarang ditemukan. Mamalia adalah jenis hewan yang diberkahi kekuatan pukulan luar biasa. Mamalia dibahas sekarang adalah berciri 2 tangan dan 2 kaki seperti manusia.
Lagipula tak hanya mamalia, terkuak satu hewan berjenis krustasea justru dianggap hewan dengan pukulan terkuat di dunia yakni udang mantis. Udang mantis mempunyai tangan tersendiri disebut raptotial appendages terbagi dua tipe yakni pemukul dan penikam. Penasaran bagaimana penjelasan kekuatan pukulan udang mantis dan 3 spesies mamalia berikut. Simak saja langsung.