Kamu pernah enggak sih ketemu orang yang punya penampilan mirip kayak kamu? Banyak yang bilang, setiap manusia memiliki tujuh kembaran di dunia. Tapi tahu enggak, ternyata bukan manusia aja yang bisa punya kembaran. Para hewan juga memiliki kembaran.
Uniknya, kembaran mereka justru berasal dari jenis hewan lain yang berbeda. Dilansir dari mentalfloss.com, berikut ini delapan pasang hewan yang memiliki penampilan nyaris sama!